Mohon tunggu...
Budiyanti
Budiyanti Mohon Tunggu... Lainnya - Seorang pensiunan guru di Kabupaten Semarang yang gemar menulis dan traveling. Menulis menjadikan hidup lebih bermakna.

Seorang pensiunan guru dan pegiat literasi di Kabupaten Semarang.

Selanjutnya

Tutup

Diary Pilihan

Menikmati Perjalanan Naik Kereta Api Kamandaka

10 Februari 2023   17:10 Diperbarui: 10 Februari 2023   17:22 730
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Ketika mata terus melihat pemandangan luar, seorang wanita muda cantik bersama seorang pemuda menawarkan berbagai jajanan dan minuman. Senyumnya mengembang.  Ada menu nasi goreng, nasi ayam dan berbagai minuman hangat.

"Minuman satu dan nasi satu Mas," ucap Bu Ika.

Tak terasa sudah siang. Usai menyantap bekal yang kami bawa, saya berjalan ke gerbong lain untuk salat. Ada rasa takut kalau beralih ke gerbong lain. Saya pun digandeng Bu Tanti. Walaupun tempat sempit, saya bisa salat.

Tak lama kemudian kami sampai di stasiun Purwokerto. Alhamdulillah rasanya lega. Kami pun turun dengan membawa barang yang lumayan juga. Sejenak kemudian kami keluar dari stasiun Purwokerto. Dua orang ibu cantik telah menjemput kami. Rasa bahagia tak terkira. Alhamdulillah selamat sampai tujuan. Kami pun berpelukan untuk melepas kangen.

Kami berjalan beriringan menuju mobil untuk keluar dari stasiun. Sampailah kami di kota Purwokerto. Kota dengan pesona tersendiri.

Ambarawa, 10 Februari 2023

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Diary Selengkapnya
Lihat Diary Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun