Mohon tunggu...
Mr. Gee
Mr. Gee Mohon Tunggu... -

Menulis apa yang hendak ditulis

Selanjutnya

Tutup

Humaniora

Memutar Waktu

12 Maret 2016   20:31 Diperbarui: 12 Maret 2016   21:03 29
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Humaniora. Sumber ilustrasi: PEXELS/San Fermin Pamplona

Memutar Kembali Waktu

catatan dari Madinah

Saat menjelang penutupan dauroh tokoh di Madinah, sebagaimana sebuah pelatihan maka dauroh ini ada juga lembar evaluasi. tentang pelaksanaan, metode, waktu, pemateri, kesan plus minus serta harapan.

Peserta dauroh pasti punya penilaian yg berbeda terkait yg diharapkan,  dirasakan dan didapatkannya selama dauroh. Tapi ada satu hal yang hampir sama semua jawabannya yaitu masalah waktu, pelaksanaan dauroh ini dirasakan sangat kurang, ada harapan untuk diperpanjang, ditambah atau dilanjutkan kembali.

Perasaan tersebut lahir dari kesadaran dan harapan tentang mahalnya waktu atau kesempatan untuk belajar, terutama bahasa arab dan ilmu ilmu islam

Bahkan ada perasaan yg seharusnya terlarang tapi itu muncul dengan sendirinya di hati yaitu rasa menyesal.

yaitu saat melihat mahasiswa universitas islam madinah yang ribuan dari ratusan negara, asyik belajar dan mengkaji kitab. kemudian melihat ribuan anak anak dan remaja yang juga semangat berhalaqah quran di masjid nabawi.

 muncul perasaan....

ingin memutar waktu

ingin menjadi anak anak lagi

ingin remaja kembali

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Humaniora Selengkapnya
Lihat Humaniora Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun