Mohon tunggu...
Ina Tanaya
Ina Tanaya Mohon Tunggu... Penulis - Ex Banker

Blogger, Lifestyle Blogger https://www.inatanaya.com/

Selanjutnya

Tutup

Gaya Hidup

Berlibur dan Menikmati Liburan

15 Juni 2015   12:19 Diperbarui: 17 Juni 2015   06:02 24
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Gaya Hidup. Sumber ilustrasi: FREEPIK/Rawpixel

Indonesia itu negara dengan kepulauan.  Jumlahnya cukup besar 13 ribu pulau.  Jika kita biasanya hidup di kota besar, hanya melihat kepadatan lalu lintas, macet dan semua serba cepat dan tidak ada keindahan sama sekali.   Nach, kehidupan di pulau itu berbeda jauh sekali.

Beberapa pulau yang menawarkan tur island hopping yang aman bagi anak dan tidak makan waktu terlalu lama, seperti di Belitung, dapat menjajagi beberapa pulau sekaligus dalam sehari.  Merasakan menyeberang ke Nusa Penita atau Nusa Lembongan di Bali.  Bermain di pantai, ombak yang datang silih berganti, mencoba snorkeling dan berkenalan dengan habitat laut.

 

Glamping:

Glamourous camping disingkat glamping.   Ini istilah keren dari kegiatan berkemah dengan fasilitas lengkap sehingga kenyamanan tetap terjaga. Ada kasur busa, karepet, dapur,MCK yang bersih dan lengkap.  Banyak tempat glamping , salah satunya Tanakita di Sukabumi, Jawa Barat,  Sandat Glamping Tents di Ubut Bali, menawarkan kemewahan ekxtra atau menuju Taman Wisata  Alam Gunung Pancar.

Pada malam hari, suasana camping menjadi makin seru karena ada api unggun sambil makan malam. Paginya , tracking di hutan rindang atau sekedar bermain di sungai yang bersih.

 

Yuk berlibur dengan belajar lingkungan sekitar bumi kita dengan mengenal lebih dalam keindahannya dan kenyamannya.

 

 

 

 

 

 

 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Gaya Hidup Selengkapnya
Lihat Gaya Hidup Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun