Mohon tunggu...
Info Wisata bali
Info Wisata bali Mohon Tunggu... Buruh - info wisata Bali

Informasi seputar wisata bali

Selanjutnya

Tutup

Hobby

Indahnya Pasir Putih Panti Pandawa Bali

14 Desember 2019   19:27 Diperbarui: 15 Desember 2019   09:33 18
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
sumber: pandutravel.com

Pulau bali tidak akan habisnya untuk membahas wisata alamnya. Banyak sekali tempat wisata disana, seperti bali zoo park tempat bersantai untuk keluarga dan taman garuda wisnu kencana bali yang menarik .selain tempat yang dibuat oleh manusia, ada juga wisata yang alam sendiri yang menyajikan yaitu pantai pandawa. Pantai pandawa merupakan sebuah pantai yang tadak kalah bagusnya dengan pantai lainnya yang berada di bali. Letaknya yang di bawah tebing, terlihat indah dan tertata rapi. Pasir putihnya yang halus, memberikan nuansa seperti di negeri lain. Lautnya biru yang membentang sampai ke samudra hindia, sangat indah untuk dipandang dan memberi semangat baru dengan berfikir tenang saat menikmati paket honeymoon Bali .

 Pasir putih pantai pandawa ini terletak di desa ketuh kecamatan kutu selatan kabupaten badung yang tidak terlalu jauh dari kota denpasar bali. Dari bandara ngurah rai dengan perjalanan 1 jam yang jaraknya kurang lebih 18 km. Di sepanjang perjalanan menuju kesana anda akan diapit dengan tebing yang tinggi nan indah sangat tepat di jadikan tempat menikmati bulan madu di pulau Bali. Dan juga terdapat patung 5 pandawa yang di letakkan di dalam tebing sebagai tatana yang unik. Mungkin karena itu pantai ini bernama pantai pandawa. Pantai pandawa juga dikenal dengan secret beach(pantai rahasia), karena letak pantai yang tertutup oleh tebing yang tinggi. Sejak dibuka jalan akses menuju kesana, pantai ini tidak pernah sepi oleh pengunjung. Jadi keindahannya tak perlu diragukan lagi. Anda bisa mengajak keluarga atau teman terdekat untuk bersantai sejenak di pantai ini. Suasananya juga romantis sekali karena ketenangan yang damai, anda juga dapat mengajak pasangan anda untuk berjalan atau duduk santai disana sambil melihat pemandangan laut yang menakjubkan. Pasir putih yang menghampar luas dan ombak yang tenang, memberikan suasana yang tenang. Harga tiket yang tidak terlalu mahal sangat cocok untuk anda yang tidak memiliki kocek lebih untuk bulan madu di Bali . So, jangan takut untuk berkunjung kesana.

Mohon tunggu...

Lihat Konten Hobby Selengkapnya
Lihat Hobby Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun