Mohon tunggu...
Willi Andy
Willi Andy Mohon Tunggu... Wiraswasta - Hidup dengan cinta dan kasih sayang

Berjuang dengan sungguh-sungguh tanpa lelah dan penuh perhatian

Selanjutnya

Tutup

Worklife Artikel Utama

Arti Quiet Quitting yang Sebenarnya dan Manfaatnya

16 September 2022   07:06 Diperbarui: 24 September 2022   06:38 4746
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Quiet Quitting jika diartikan dari bahasa Inggris ke Indonesia, bisa dari Quiet yang artinya "diam". Sedangkan Quitting artinya "berhenti". (Pexels/Marc Mueller)

Di sinilah kita belajar untuk menghargai waktu dan menggunakan waktu luang kita untuk hal-hal yang bermanfaat di samping mencari uang di tempat kerja.

8. Lebih bersyukur dan berterima kasih

Dari Quiet Quitting, kita banyak belajar menghargai waktu, pekerjaan, dan orang-orang di sekitar kita yang sangat berarti.

Kita patut lebih bersyukur dan berterima kasih terhadap semua kemudahan dan kebaikan dari segala pihak, terutama terhadap atasan dan perusahaan tempat kita bekerja.

Karena dengan hadirnya dan perlakuan mereka yang adil dan tidak semena-mena maka kita lebih bisa menikmati hidup dengan orang-orang yang kita sayangi.

Nah. Sekarang kita sudah tahu arti Quiet Quitting yang sesungguhnya. Sama sekali tidak ada nilai negatif atau bukan untuk keluar dari situasi yang kita hadapi saat ini, terutama di tempat kerja dan pekerjaan itu sendiri.

Apalagi penulis juga sudah memberikan beberapa manfaat dari Quiet Quitting dari arti yang sesungguhnya.

****

Penulis: Willi Andy untuk Kompasiana.
September 2022.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Worklife Selengkapnya
Lihat Worklife Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun