Mohon tunggu...
william litawan
william litawan Mohon Tunggu... Sales - Sales Engineer - Coach - Youtuber

kesehatan adalah modal kesuksesan

Selanjutnya

Tutup

Healthy

Apakah Hormon Memengaruhi Berat Badan?

16 November 2020   15:19 Diperbarui: 16 November 2020   15:38 57
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Kesehatan. Sumber ilustrasi: FREEPIK/Schantalao

jawabannya antara ya dan tidak, yuk kita bahas...

hormon adalah zat pengatur dalam tubuh kita, sebagai contoh: 

1. hormon insulin - mengatur gula darah.

2. hormon leptin - memberi sinyal kenyang supaya kita berhenti makan.

3. hormon ghrelin - memberi sinyal lapar supaya kita makan.

4. hormon dopamine - memeri sensasi bahagia. 

sensitivitas kerja hormon ini banyak dipengaruhi oleh keadaan fisik kita, riwayat sakit, nutrisi, aktivitas fisik, dll. Coba kita bahas 1 per 1 yuk..

HORMON INSULIN

berguna untuk mengatur gula darah, bekerja dengan cara jika gula darah meningkat maka tubuh akan mengeluarkan insulin supaya sel tubuh terbuka dan gula dapat masuk ke dalam tubuh (jaringan otot, liver, dan sel lemak). Sehingga tubuh jadi punya energi dan cadangan energi. 

Hormon ini dapat terganggu sensitivitasnya (resistensi insulin hormon) jika kita dalam keadaan obesitas, penumpukan lemak pada tubuh bisa mengganggu kinerja dari hormon ini dan jika sudah parah bisa menyebabkan diabetes tipe 2 karena gula darah tinggi tapi insulin tidak bekerja untuk membuka sel tubuh.

HORMON LEPTIN

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Healthy Selengkapnya
Lihat Healthy Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun