Mohon tunggu...
Wijaya Kusumah
Wijaya Kusumah Mohon Tunggu... Guru - Guru Blogger Indonesia

Teacher, Motivator, Trainer, Writer, Blogger, Fotografer, Father, Pembicara Seminar, dan Workshop Tingkat Nasional. Sering diminta menjadi pembicara atau nara sumber di bidang ICT,Eduprenership, Learning, dan PTK. Wijaya adalah Guru SMP Labschool Jakarta yang doyan ngeblog di http://wijayalabs.com, Wijaya oleh anak didiknya biasa dipanggil "OMJAY". Hatinya telah jatuh cinta dengan kompasiana pada pandangan pertama, sehingga tiada hari tanpa menulis di kompasiana. Kompasiana telah membawanya memiliki hobi menulis yang dulu tak pernah ditekuninya. Pesan Omjay, "Menulislah di blog Kompasiana Sebelum Tidur". HP. 08159155515 email : wijayalabs@gmail.com.

Selanjutnya

Tutup

Humaniora Pilihan

Ada Apa dengan Apelku?

5 Juni 2022   13:53 Diperbarui: 6 Juni 2022   07:16 673
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Ada kenangan indah bersama apel. Nah di kota apel aku belajar. Aku pulang pergi seminggu sekali.

Sungguh senang di kota apel. Di sana masyarakat ramah dan supel supel. Malang kotanya dingin banyak yang antri berjubel. Ketika pergi ke kota Apel, jangan lupa membeli Apel.

Apel merah sungguh enak di lidah. Wah harganya murah diantara banyak buah. Bagi yang tidak suka buah, ada keripik dan minuman. Apel sungguh memikat penikmat apel. Ayo main ke kota apel.

Sekarang saya copas tulisan ibu Farida di wa group belajar menulis.

Dokpri
Dokpri

Buah apel adalah salah satu jenis buah-buah yang sekarang bisa tumbuh di Indonesia walaupun hanya di beberapa daerah tertentu yang mempunyai iklim sejuk. Seperti misalnya di daerah kota Malang.
 
Walaupun demikian, buah apel sudah banyak kita dapati di hampir semua pasar di Indonesia. Buah apel bisa di konsumsi secara langsung dimakan, bisa juga dibikin minuman segar. Buah apel ini banyak mengandung vitamin C yang sehat  bisa membantu pertumbuhan kulit kita menjadi halus. Selain itu juga buah apel bisa membantu pencernaan.

Dokpri
Dokpri

Ibu Softwatin menambahkan tulisan tentang buah apel dari sudut pandang yang berbeda.

Dokpri
Dokpri

*Buah Apel*

Melihat gambarmu di grup WA, hatiku langsung berdebar-debar tak menentu. Selain apel adalah salah satu buah favoritku, ada hal lain yang menjadi penyebabnya.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
Mohon tunggu...

Lihat Konten Humaniora Selengkapnya
Lihat Humaniora Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun