Mohon tunggu...
Wijaya Kusumah
Wijaya Kusumah Mohon Tunggu... Guru - Guru Blogger Indonesia

Teacher, Motivator, Trainer, Writer, Blogger, Fotografer, Father, Pembicara Seminar, dan Workshop Tingkat Nasional. Sering diminta menjadi pembicara atau nara sumber di bidang ICT,Eduprenership, Learning, dan PTK. Wijaya adalah Guru SMP Labschool Jakarta yang doyan ngeblog di http://wijayalabs.com, Wijaya oleh anak didiknya biasa dipanggil "OMJAY". Hatinya telah jatuh cinta dengan kompasiana pada pandangan pertama, sehingga tiada hari tanpa menulis di kompasiana. Kompasiana telah membawanya memiliki hobi menulis yang dulu tak pernah ditekuninya. Pesan Omjay, "Menulislah di blog Kompasiana Sebelum Tidur". HP. 08159155515 email : wijayalabs@gmail.com.

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Simulasi PAT SMP Labschool Jakarta

3 Juni 2020   17:20 Diperbarui: 3 Juni 2020   17:31 475
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Simulasi Peniliana Akhir Tahun (PAT) SMP Labschool Jakarta | dokpri

Rabu, 3 Juni 2020, SMP Labschool Jakarta mengadakan kegiatan simulasi penilaian akhir tahun yang disingkat PAT dari pukul 07.30 sampai 10.00 WIB. Kegiatan ini dilaksanakan dari rumah masing-masing (guru dan siswa) menggunakan aplikasi zoom dan untuk ujiannya menggunakan elearning moodle. Saya mendapatkan tugas mengawas di kelas 8D SMP Labschool Jakarta dengan wali kelas bapak Dedi Hadi Rizki. Seorang guru agama islam yang sangat disenangi anak-anak labschool.

Semalam Panitia ibu Fardiah mengumumkan di WA Group, dan mengingatkan saya di wa pribadi dengan pesan sebagai berikut:

Assalaamu'alaikum Bpk/Ibu Pengawas Simulasi Penilaian akhir tahun atau PAT

Kami informasikan id zoom meeting kelas untuk pengawasan pada Rabu, 03 Juni 2020. Sudah kami kirimkan ke wa masing-masing dan mohon link tidak diketahui umum.

Bapak dan ibu Mohon hadir tepat waktu saat saat masuk ke zoom meeting kelas pukul 07.30 WIB

7A : Pak Treza
7B : Pak Gilang
7C : Pak Humaedi
7D : Bu Ropingah
7E : Bu Titin
7F : Pak Sukarman
7G : Pak Yusuf
8A : Pak Warisno
8B : Pak Uswadin
8C : Bu Alpiah
8D : Pak Wijaya Kusumah
8E : Bu Lita Lestari
8F : Bu Eni
8G : Pak Amidi

Demikian informasinya. Terima kasih atas kerja samanya. Semoga kegiatan kita lancar dan mendapat ridho dari Allah SWT. Aamiin.

Panitia PAT Online

Kelas 8D SMP Labs Jkt is inviting you to a scheduled Zoom meeting.

Topic: Simulasi PAT Kelas 8D SMP Labschool Jakarta 2020
Time: Jun 3, 2020 07:30 AM Jakarta

Join Zoom Meeting

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun