Mohon tunggu...
Valerie
Valerie Mohon Tunggu... Freelancer - Pribadi

Halo I'm Valerie!

Selanjutnya

Tutup

Bahasa

Bagaimana Cara Menulis Overview untuk IELTS yang Bagus?

27 Juni 2022   08:10 Diperbarui: 27 Juni 2022   08:19 287
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Bagi para pejuang IELTS, kemungkinan besar sudah familiar dengan tipe pertanyaan di IELTS Writing Task 1. Nah, agar Anda lebih memahami lagi, berikut ini contoh pertanyaan IELTS Writing Task 1.

Jika Anda diberikan pertanyaan sebagai berikut.

The graph below shows the unemployment rates in the US and Japan between March 1993 and March 1999.

Summarise the information by selecting and reporting the main features and make comparisons where relevant. 

Simpelnya, untuk introduction, Anda harus menulis dua hal: 

  1. Sebuah kalimat yang menggambarkan tentang apa informasi grafis yang ditunjukkan, dan; 
  2. Sebuah kalimat yang mengilustrasikan pola yang menonjol dari informasi grafis tersebut. 

Namun, ada beberapa hal yang harus Anda perhatikan, diantaranya: 

  • JANGAN menjiplak pertanyaan/prompt, artinya, parafrase prompt yang diberikan. Susun kata-katamu sendiri ya. 

Jadi, apabila melihat contoh pertanyaan di atas, usahakan untuk tidak menulis:

The graph below shows the unemployment rates in the US and Japan between March 1993 and March 1999.

Parafrase kalimat tersebut menjadi:

The graph below depicts the rate of joblessness in the US and Japan from March 1993 to March 1999.

  • Kemudian, apa yang terlihat mencolok dari diagram tersebut? Ini adalah bagian dimana Anda harus lebih teliti untuk melihat pola utama grafiknya. 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Bahasa Selengkapnya
Lihat Bahasa Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun