Mohon tunggu...
usman santosa
usman santosa Mohon Tunggu... Dokter - ...

Pencinta Kehidupan

Selanjutnya

Tutup

Politik Pilihan

Standar Ganda Amerika Serikat Dalam Konflik di Ukraina

16 September 2022   10:22 Diperbarui: 16 September 2022   10:27 316
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Amerika Serikat dengan lantangnya melarang negara lain membantu Rusia dan melarang negara lain menjual perlengkapan militer ke Rusia dan disaat yang bersamaan Amerika Serikat memberi dukungan " tanpa batas " kepada Ukraina.

Dukungan Amerika Serikat kepada Ukraina beragam, mulai dari dukungan persenjataan, dukungan personil militer, dukungan citra satelit atau dukungan sistem informasi lewat satelit, dukungan non militer dsb.

Amerika Serikat juga melarang berbagai pihak untuk membeli produk Rusia, termasuk minyak dan gas Rusia, Tapi disaat yang bersamaan swasta Amerika Serikat membeli migas Rusia, membeli pupuk Rusia dan membeli produk Rusia yang sangat dibutuhkan oleh pihak Amerika Serikat.

Standar Ganda Amerika Serikat tersebut rupanya juga diketahui oleh pihak lain, termasuk pihak yang ikut terlibat melakukan embargo ekonomi kepada Rusia.

Akibatnya bisa ditebak, yang namanya embargo ekonomi menjadi tidak efektif karena terjadi " pembangkangan" dimana mana, India dan Pakistan dengan tegas tetap melakukan hubungan dagang dengan pihak Rusia.

Rencana Amerika Serikat cs untuk bikin Rusia bangkrut akibat membiayai operasi militer khusus Rusia di Ukraina gagal total.

Simpati dan dukungan dunia terhadap Rusia makin banyak akibat tindakan semena-mena yang dilakukan oleh pihak Amerika Serikat cs terhadap Rusia.

Gimana kelanjutannya kedepan memang sulit diprediksi tapi yang jelas pihak Rusia sudah mempersiapkan " skenario" terburuk jika dukungan tanpa batas kepada Ukraina sulit diatasi oleh pihak Rusia.

Mohon tunggu...

Lihat Konten Politik Selengkapnya
Lihat Politik Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun