Mohon tunggu...
Tutiul Hidayah
Tutiul Hidayah Mohon Tunggu... Lainnya - Mdr.

.thidayah

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Menyelam Lebih Dalam Ilmu Kesehatan Masyarakat

25 November 2020   15:04 Diperbarui: 25 November 2020   15:09 75
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilmu Sosbud dan Agama. Sumber ilustrasi: PEXELS

Kesehatan masyarakat adalah ilmu yang mempelajari mengenai pencegahan penyakit dan meningkatkan kualitas fisik dan mental. Kesehatan masyarakat juga berperan penting untuk meningkatkan perorganisasian pelayanan medis dan perawatan yang ada di rumah sakit, serta memberikan masukan kepada masyarakat perihal pencegahan penyakit dan pengembangan aspek sosial yang akan mendukung setiap orang mempunyai standar kehidupan yang kuat untuk menjaga kesehatannya. 

Ruang lingkup Kesehatan Masyarakat dapat meliputi:

Promotif (peningkatan kesehatan)  Usaha Yang Ditujukan Untuk Meningkatkan Kesehatan Yang Meliputi Usaha-Usaha, Peningkatan Gizi, Pemeliharaan Kesehatan Perorangan, Pemeliharaan Kesehatan Lingkungan, Olah Raga Secara Teratur, Istirahat Yang Cukup Dan Rekreasi Sehingga Seseorang Dapat Mencapai Tingkat Kesehatan Yang Optimal 

Prevatif (pencegahan penyakit)  Usaha-Usaha Pemberian Imunisasi Pada Bayi Dan Anak, Ibu Hamil, Pemeriksaan Kesehatan Secara Berkala Untuk Mendeteksi Penyakit Secara Dini

Kuratif (Pengobatan) Usaha Yang Ditujukan Terhadap Orang Sakit Untuk Dapat Diobati Secara Tepat Sehingga Dalam Waktu Singkat Dapat Dipulihkan Kesehatannya.

Rehabilitatif (Pemeliharaan Kesehatan), Usaha Yang Ditujukan Terhadap Penderita Yang Baru Pulih Dari Penyakit Yang Dideritanya. 

Tidak hanya di rumah sakit atau di puskesmas prospek kerja lulusan kesehatan masyarakat ini sangat banyak peluang diantaranya: 

1. Administrator Layanan Kesehatan Masyarakat (Healthcare Administrator)

Tugas utama Healthcare Administrator untuk memastikan layanan kesehatan yang disediakan oleh tenaga medis dan petugas sudah efektif dan berkualitas. Prospek kerja kesehatan masyarakat sebagai Healthcare Administrator bisa kamu temui di rumah sakit, layanan ambulance, dan institusi pemerintah. 

2. Gizi Kesehata Masyarakat 

Kamu akan bergabung dengan tim Manajemen Kualitas atau Quality Control  yang ada di perusahaan untuk memastikan sajian gizi yang ada dalam setiap produk makanan memenuhi standar. Prospek kerja sebagai gizi kesehatan masyarakat bisa kamu temui di Rumah sakit, perusahaan bidang Food and Beverage (F&B) dan Industri hotel. 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun