Mohon tunggu...
Penaku Laylie
Penaku Laylie Mohon Tunggu... Seniman - Content Creator Life

Ig @penaku.laylie I Malaikat Bumi I Tri Murti

Selanjutnya

Tutup

Puisi Pilihan

Puisi Renungan: Jalan Malam

9 Agustus 2022   02:42 Diperbarui: 9 Agustus 2022   03:00 448
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

Jalan malam memang sunyi,
Seperti ramainya dedaunan yang dihempas angin lalu senyap kembali,

Jalan malam memang sunyi,
Seperti ramainya suara alam ketika pagi dan kembali hening saat pintu malam terbuka kembali,

Jalan malam memang berwarna,
Ketika imajinasi mulai liar mengembara,
Melayang melintasi dunia nyata,

Berjalan kembali,
Tak peduli jalanan yang mulai sepi,

Dalam sunyi ada tenang,
Dalam tenang ada keheningan,
Dalam keheningan ada rasa yang terhubung lebih dalam,

Terhubungnya rasa,
Antara Tuhan dan hamba,
Antara Hamba dan pemilik alam semesta,

Jalan memang sunyi,
Coba rasakan dengan hati nurani,

Nusantara, Penaku Laylie
08092022

Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun