Mohon tunggu...
TOPIK PILIHAN

SETNOV MENGHILANG

16 November 2017   20:29 Diperbarui: 16 November 2017   20:29
 SETNOV MENGHILANG

Sejumlah penyidik Komisi Anti Korupsi (KPK) mendatangi kediaman Setya Novanto pada Rabu (16/11). Kedatangan mereka dilakukan sebagai proses penindakan terkait status tersangka Setnov dalam skandal kasus korupsi e-KTP, tapi ia tak ada di rumah.Wakil Presiden RI, Jusuf Kalla angkat bicara soal peristiwa “menghilangnya” Setnov, ia berharap Ketua Umum Partai Golkar tersebut mau memertanggung jawabkan perbuatannya.Kompasianer, bagaimana pendapat Anda soal “menghilangnya” Setnov? Tulis opini Anda dengan menyertakan label: SETNOV MENGHILANG (tanpa spasi) pada artikel Anda.

LAPORKAN KONTEN
Alasan