Mohon tunggu...
Titik Rimawati
Titik Rimawati Mohon Tunggu... -

Ibu Rumah Tangga yg berusaha menjadi wanita luar biasa.\r\nMahasiswi Universitas Muhammadiyah Tangerang.

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Matematika oh Matematika

3 Mei 2012   03:35 Diperbarui: 25 Juni 2015   05:48 624
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Gadget. Sumber ilustrasi: PEXELS/ThisIsEngineering

Kenapa sampai saat ini matematika masih menjadi momok menakutkan bagi sebagian banyak siswa?

Padahal hampir semua aspek kehidupan ini sangat erat berkaitan dengan yang namanya matematika.

Bahkan suatu ketika ada anak didik saya yang  berkata "Bu,,,,usulin pelajaran matematika itu dihilangkan saja"."Memangnya kenapa?"kata saya.Anak ini menjawab, "habis susah bu,,,,bikin pusing aja".

Dan tidak hanya anak ini saja yang mengeluh seperti itu. Kemudian saya coba mencari tahu,apa sih sebenarnyayang menyebabkan matematika begitu sulit dipahami anak-anak dan menjadi mata pelajaran yang paling menakutkan???

Dan menurut saya ternyata ada banyak faktor yang menjadi penyebabnya,antara lain :

1. Guru,selama ini guru matematika dikenal sebagai guru yang paling galak,killer dan dan terlalu serius dalam menyampaikan materi.

2. Metode pembelajaran,matematika adalah salah satu ilmu pasti,jadi kalau bisa dalam menyampaikan materinya pun harus secara pasti artinya lugas dan sederhana namun mengenai sasaran.Terlalu banyak PR yang tidak dinilai juga merupakan metode yang kurang tepat.

3. Media pembelajaran, mungkin anak-anak akan lebih senang kalau belajar tidak hanya membaca buku,menghapalkan rumus,atau cuma mengukur suatu benda yang tidak ada.Jadi usahakan dalam pembelajaran matematika itu sekali-kali gunakan media yang menarik perhatian anak-anak,meskipun untuk anak kelas tinggi sekalipun.

Mungkin masih banyak penyebab yang lain yang menjadikan matematika sebagai pelajaran yang menakutkan dan membosankan buat anak-anak.

Dari faktor -faktor penyebab di atas, saya mempunyai beberapa pendapat untuk membuat matematika itu lebih di sukai anak-anak,yaitu:

1. Seoarang guru matematika itu harus good looking dan menyenangkan,agar peserta didik tidak merasa kaku saat mengikuti proses KBM.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun