Mohon tunggu...
Theresia Iin Assenheimer
Theresia Iin Assenheimer Mohon Tunggu... Lainnya - Ibu dari dua putra

Belajar menulis

Selanjutnya

Tutup

Kurma Pilihan

Berbuka Puasa dengan Keluarga Mali

2 Mei 2022   04:38 Diperbarui: 15 Mei 2022   23:28 1678
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Kuskus dengan sayuran dan kurma foto Wir lieben Afrika

Mama dari Nana bercerita dalam bahasa perancis dan Nana menerjemahkan pada saya dalam bahasa Jerman. 

Sedangkan saya cerita dalam bahasa Jerman diterjemakan Nana bahasa Perancis.

Mama dari Nana bercerita, apa bila di Mali, biasanya sesudah berbuka puasa bersama- sama dengan keluarga pergi ke Masjid untuk berdoa.

Saya katakan, di Indonesia juga demikian solat Tarawih.  Nana dan ibunya langsung menyahut, ya ..ya .. kami juga menyebut Tarawih. Menyenangkan berceritera kebiasaan yang sama di tempat dan negara yang berbeda.

Puasa di Mali saat ini berat. Saat ini musim kemarau panas sekali, suhu udara 40 derajad, terkadang lebih. Masa puasa di musim kering berat sekali. 

Nana bilang beruntung, masa puasa di Eropa, meskipun harinya lebih panjang, jam 20.30 baru buka tetapi tidak sepanas di Mali Afrika. Saat ini suhu di Eropa antara 5 sanpai 20 derajad.

Bertemu dengan Jemaah Indonesia saat di Mekah

Mamanya sudah Hajah. Dia bercerita saat ke Mekah, bertemu dengan banyak sekali Jemaah dari Indonesia.

Ya, benar sekali, kata saya," kami bangsa yang besar dengan 280 juta jiwa. Dari 280 juta jiwa 90 persen beragama Islam. Tidak  mengherankan saat menunaikan ibadah Haji  di Mekah bangsa kami banyak sekali."

Sebagai makanan penutup kami menikmati sepotong kecil kue lapis legit dan kue pandan. Lapis legit saya potong tipis dan kecil saja.  Potongan kue pandan agak besar. 

Pada mulanya , mamanya Nana bilang oh jangan terlalu besar" eh...setelah mencicipi ternyata potongan agak besar kue pandan yang lembut dan rasa santan dan pandan yang wangi  akhirnya habis  juga.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
Mohon tunggu...

Lihat Konten Kurma Selengkapnya
Lihat Kurma Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun