Mohon tunggu...
Taufiq Rahman
Taufiq Rahman Mohon Tunggu... Administrasi - profesional

Menyukai sunyi dan estetika masa lalu | Pecinta Kopi | mantan engineer dan titik titik...

Selanjutnya

Tutup

Worklife Artikel Utama

Pemilik Meja Kerja yang Berantakan Sebenarnya adalah Orang-orang Hebat

24 September 2020   19:38 Diperbarui: 25 September 2020   19:33 1922
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
businessnhmagazine.com

Saya kerap mengagumi ide-ide dan kreativitasnya yang kadang-kadang tidak masuk akal.

Mengapa Peter bisa meraih karir sedemikian bagus sedangkan saya tidak? Mengapa teman-teman dekat saya yang bekerja serupa dengan saya - dengan dokumen dan meja kerja yang teratur dan rapi- hanya bisa meraih posisi sebagai "cuma" manager?

Jawabannya adalah: karena mereka bekerja dengan pendekatan dan "do the important stuff first" - bukan "do everything on your to-do list".

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Worklife Selengkapnya
Lihat Worklife Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun