Mohon tunggu...
Syahida Octavia
Syahida Octavia Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa Universitas Pamulang

Saya kuliah di Universitas Pamulang dengan Prodi Manajemen, dan awal masuk tahun 2022

Selanjutnya

Tutup

Financial

5 Cara Menabung dengan Efektif untuk Mahasiswa

9 Desember 2022   08:24 Diperbarui: 9 Desember 2022   08:55 119
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Finansial. Sumber ilustrasi: PEXELS/Stevepb

Hai, di sini aku akan bahas bagaimana caranya untuk menabung secara efektif buat mahasiswa. Di simak baik baik yaa


Sebagai mahasiswa, pasti banyak banget untuk keperluan sehari-hari nya, dari mulai, print makalah, uang kas, dan keperluan lainnya.


Dengan adanya kita menabung, kita tidak perlu harus minta sama orang tua, karena dari tabungan kita sendiri juga kalau dapat target lebih, kita bisa beli apa yang kita mau, bisa dibilang self reward ya. Dengan adanya self reward juga kita bisa jadi semakin semangat untuk menabung sesuai target pencapaiannya.
Selain itu, ada manfaat lainnya untuk menabung. Jika kita mempunyai keperluan mendesak atau mendadak, kita bisa pakai uang tabungan kita. Jadi perlu banget ya teman-teman kalau menabung itu sangat penting.

CARA MENABUNG DENGAN EFEKTIF


1. Harus tau pasti, uang nya digunakan untuk apa


Jika kita memiliki uang, sebelumnya kita harus tau dulu apa yang harus di kelurkan untuk rutinnya, atau setiap bulannya. Supaya, bisa di masukan ke daftar keperluan apa saja yang harus di keluarkan.


2. Buat anggaran setiap bulan


Untuk cara ini, sangat perlu sekali ya teman-teman. Walaupun hanya buat anggaran simple, itu termasuk cara kita supaya tau seberapa banyak pengeluaran kita setiap bulannya, sehingga kita lihat dari anggaran tersebut kita lebih banyak berpengeluaran dimana dan berapa.


3. Simpan uang di Bank


Jika kita mempunyai kartu untuk menabung di bank, kita bisa digunakan ya teman-teman, karena dari kita simpan uang di bank itu termasuk cara efektif ya menurut aku. Sebenarnya tidak apa-apa menabung di rumah, tapi takut nya malah dibelikan sesuatu yang tidak perlu, alangkah baiknya simpan uang di bank juga ya teman-teman.


4. Hidup dengan sederhana

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Financial Selengkapnya
Lihat Financial Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun