Mohon tunggu...
Sutiono Gunadi
Sutiono Gunadi Mohon Tunggu... Blogger

Born in Semarang, travel-food-hotel writer. Movies, ICT, Environment and HIV/AIDS observer. Email : sutiono2000@yahoo.com, Trip Advisor Level 6 Contributor.

Selanjutnya

Tutup

Film Pilihan

Ledakan #7 : Resmi Dibuka

7 Februari 2025   19:45 Diperbarui: 8 Februari 2025   17:14 125
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Media screening (dokpri)


Festival Film Ledakan #7 (Layar Screening Dadaka) resmi dibuka, hari ini Jumat 7 Februari 2025 dengan film pembuka (opening film) "Maaf Senin Tutup" karya Anggun Priambodo.

Festival film yang biasanya berlangsung dua hari, mulai #7 ditambah menjadi tiga hari. Kali ini temanya "Bask in the Afterglow" dengan tujuan membuat penonton memiliki kesan paska menonton film, menurut Dana Wardhana, pencetus Ledakan pada media partners yang hadir pada media screening dua jam sebelum pembukaan resmi.

Acara berlangsung di Metro Cinema Kemang. Menurut Dana, Ledakan kali ini menerima 150 submission dan selama tiga hari tiket sudah sold out.

Dana Wardhana (kiri - dokpri)
Dana Wardhana (kiri - dokpri)


Keunikan Ledakan #7 menampilkan dua film animasi yaitu "Lullaby" karya Mama Ocon dan "Falling Forwards" karya Monica Maheswari.

Setelah film pembuka, dilanjutkan dengan 18 film pendek yang dikemas dalam tiga kompilasi.

Kompilasi 1 "The Social Conundrum, dengan film "Lullaby", "Terang Bulan", "In the Name for Love", "Layla Want it", "The Eleventh Body" , dan 'A Girl".

Kompilasi 2 "Polarization" terdiri dari film-film "Falling Forwards", "Bangkai Nafsu", "Nada ', "Pelabuhan Berkabut", "Babon", dan "Lamun".

Sedangkan Kompilasi 3 menampilkan tema "Epiphany" dengan film-film "Ignited", "Dengarkan Nyanyian Ping Pong", "Tinah Buys Cigarettes", "Subuh", "Are We Still Friends?", dan "Sealed Shut".

Pada film penutup (closing film) ditampilkan film "SARA" karya Ismail Basbeth.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Film Selengkapnya
Lihat Film Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun