Mohon tunggu...
Sutiono Gunadi
Sutiono Gunadi Mohon Tunggu... Purna tugas - Blogger

Born in Semarang, travel-food-hotel writer. Movies, ICT, Environment and HIV/AIDS observer. Email : sutiono2000@yahoo.com, Trip Advisor Level 6 Contributor.

Selanjutnya

Tutup

Humaniora Pilihan

Jangan Mudah Kecewa

23 Desember 2022   05:00 Diperbarui: 23 Desember 2022   05:03 302
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik


Dalam kehidupan sehari-hari, kita tentu sering merasa kecewa. Misal seorang atasan terhadap stafnya atau sebaliknya staff merasa kecewa terhadap atasannya.

Mengapa kita bisa kecewa? Karena ekspetasi kita dengan orang lain tidak selalu sama.

Seorang atasan yang memiliki ekspetasi tinggi terhadap stafnya, pasti kecewa bila staffnya tidak dapat bekerja cepat, atau tidak mau kerja lembur.

Sebaliknya seorang staff juga sering kecewa terhadap atasannya, karena dia sudah merasa bekerja maksimal, ternyata atasannya masih mengeluh.

Demikian pula hubungan antara orang tua dengan anak, atau antar teman. Sering orang tua kecewa terhadap anaknya karena belum mampu mengimbangi semangat kerjanya, atau seorang teman kecwa terhadap temannya karena dianggap tidak solider, padahal teman itu sudah sangat solider.

Penyebab kekecewaan adalah perbedaan ekspetasi antara atasan dengan bawahan, antara orang tua dengan anaknya, serta antara satu teman terhadap teman lainnya.

Rasa kecewa itu dapat terhadap sikap maupun tindakan kita. Selama antara dua orang beda ekspetasi pasti timbul kekecewaan.

Jadi yang membuat kita kecewa, bukanlah orang orang lain, melainkan diri kita sendiri. Kita memiliki jeterampilan, pola pikir, norma yang berbeda dengan orang lain.Misal kita dapat mengetik dengan cepat, orang lain belum tentu bisa mengetik secepat kita

Bila dua orang memiliki ekspetasi yang sama atau mendekati sama, hampir dipastikan tidak timbul kekecewaan.

Bagaimana supaya kita jangan mudah kecewa? Janganlah memiliki ekspetasi yang terlalu tinggi. Karena pikiran, cara kerja tiap orang berbeda. Sesuatu yang mudah bagi kita, mungkin sulit bagi orang lain

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Humaniora Selengkapnya
Lihat Humaniora Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun