Mohon tunggu...
Sutiono Gunadi
Sutiono Gunadi Mohon Tunggu... Purna tugas - Blogger

Born in Semarang, travel-food-hotel writer. Movies, ICT, Environment and HIV/AIDS observer. Email : sutiono2000@yahoo.com, Trip Advisor Level 6 Contributor.

Selanjutnya

Tutup

Film Pilihan

Road to Oscar, Film "Parasite" Satu-satunya Wakil Asia yang Berpeluang Meraih Piala Oscar

29 Januari 2020   12:55 Diperbarui: 29 Januari 2020   13:11 207
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Dua Film Calon Kuat Peraih Piala Oscar (sumber: tribunnews.com)

Pelan-pelan kehidupan keluarga miskin Ki-taek membaik. Keserakahan dan ketamakan keluarga ini akhirnya menjebak sopir pribadi Park, sehingga diberhentikan dari pekerjaannya dan dengan halus menyodorkan Ki-taek sebagai sopir pengganti. Belum puas, Ki-taek dengan dibantu ke dua anaknya, akhirnya menyingkirkan pengurus rumah tangga keluarga Park secara keji, demi memasukkan Chung-sook isterinya untuk menjadi pengurus rumah tangga Park.

Secara moral, keluarga Ki-taek tidak pantas ditiru, karena menghalalkan segala cara termasuk kekejian menyingkirkan karyawan-karyawan keluarga Park sebelumnya. Karena berempat berhasil menempel ke keluarga Park, keempatnya pantas disebut sebagai parasit terhadap keluarga Park.

oo))((oo

Mari kita nantikan bersama, film-film dan pekerja film mana yang akan berhasil meraih piala Oscar pada tahun 2020 yang akan diumumkan tanggal 9 Februari 2020 nanti. Semoga film "Parasite" akan mewakili Asia untuk dapat meraih piala Oscar 2020.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Film Selengkapnya
Lihat Film Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun