Mohon tunggu...
Sunu Purnama
Sunu Purnama Mohon Tunggu... Wiraswasta - Pria sederhana yang mencintai dunia sastra kehidupan.

mengapresiasi dunia...lewat rangkaian kata...^^

Selanjutnya

Tutup

Humaniora

Mengapai Kesuksesan Sejati

6 Maret 2018   10:18 Diperbarui: 6 Maret 2018   10:19 363
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Mengawali Program #TotalSukses#GoingExtraMile dengan #Meditasi#Pagi dan #AIMYoga#Yoga di One Earth Retreat Centre #Ciawi#Bogor 3-4 Maret 2018.

Demikian yang dilakukan para peserta program Total Sukses yang berasal dari berbagai daerah antara lain : Jakarta, Bogor, Bekasi, Tangerang dan bahkan dari Lampung juga hadir. Program ini telah dilakukan juga di berbagai daerah selain di Jakarta, pernah digelar juga di Jogjakarta dan Surabaya.

Apa itu Total Sukses yang sebenarnya?

Bagaimana #Sukses secara #Total? Tidak setengah-setengah! Kenapa saya belum merasa sukses? Kenapa selalu ada yang kurang dalam hidup ini ? Kenapa masih selalu mengejar tetapi tidak pernah puas? Kenapa setelah mendapatkan sesuatu, kebahagiaannya tidak berlangsung lama, setelah itu mencari lagi ?

Di program ini, berdasarkan buku Total Success karya Bapak Anand Krishna (www.booksindonesia.com) dijelaskan, ditunjukkan, dilatih, dan kemudian dibawa pulang untuk diterapkan dalam hidup sehari-hari yang tidak hanya bermanfaat bagi diri sendiri, tetapi efeknya juga bermanfaat bagi orang lain. 

Bagaimana trik-trik untuk mencapai Sukses secara TOTAL.

Akhir kata, mengutip sebuah pesan menarik dari buku Total Sukses yang menjadi panduan selama program 3 hari 2 malam ini, bisa sebagai sebuah bahan perenungan :

" Saya tidak mengukur keberhasilan seseorang dari ketinggian yang telah dia daki, tetapi dari kemampuannya untuk bangkit kembali setiap kali ia jatuh dan menyentuh dasar.

~ George S. Patton

Total sukses adalah sebuah pencapaian yang mesti terus diupayakan. Dan upaya tersebut membutuhkan kerja keras dan cerdas.

Bagi anda yang tertarik juga mengikuti program yang ada bisa menghubungi disini :


Info/WA 08788 511 1979

Salam Total Sukses...

Mohon tunggu...

Lihat Konten Humaniora Selengkapnya
Lihat Humaniora Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun