Mohon tunggu...
Soni Herdiansyah
Soni Herdiansyah Mohon Tunggu... Penulis - Mahasiswa_Pendidikan IPS_Universitas Pendidikan Indonesia

Halo, Kompasianer! Nama saya Soni Herdiansyah, saya berasal dari Purwakarta Jawa Barat :) Saya seorang mahasiswa aktif jurusan Pendidikan IPS S1 Universitas Pendidikan Indonesia. Saya aktif diberbagai organisasi kampus dan masyarakat, suka terhadap dunia pendidikan, sosial, dan literasi. Misalnya, saya telah mendirikan Warga Kota (Keluarga Kompasianer Purwakarta) bersama kawan-kawan Kompasianer lainnya. Menginspirasi bagi saya adalah hakikat sejati untuk membangun negeri, salah satunya melalui tulisan dan aktivitas sosial. Bagi saya Kompasiana adalah platform yang menjadi wadah bagi pemuda untuk menginspirasi Indonesia yang telah saya buktikan dengan aktif menulis sejak tahun 2019 lalu. Terima kasih Kompasiana, semoga terus maju.

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Setahun Sudah Kuliah Jurusan PIPS Part 3

26 September 2019   10:42 Diperbarui: 17 November 2019   23:00 28
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Masa Kaderisasi HIMA PIPS. Foto : Kelompok 2.

Assalamu'alaikum Wr-Wb.

Hello guys! Penasaran kan tentang part-3 ini? Nah, tulisan kali ini akan menceritakan tentang keseruan masa kaderasi di HIMA PIPS UPI. Sekaligus sebagai part penutup kisah yang seru ini. Oke, langsung saja kamu baca, let's goooo!!!

Kamu tahu atau pernah mengikuti kaderisasi? Pasti pernah kan. Biasanya kita akan menjumpai kaderisasi pada suatu organisasi, himpunan, atau lembaga pendidikan. Biasanya kita pertama kali merasakan kaderisasi itu semenjak SMP alias MOS (Masa Orientasi Siswa). Lalu berlanjut lagi ketika masuk SMA, bahkan perguruan tinggi sekalipun. Pengalaman paling berkesan saat kita melaksanakan kaderisasi adalah dilatih kedisiplinan, ketemu sama komdis atau kating galak, suruh bawa makanan dan minuman dengan nama aneh-aneh, harus memakai nametage, dan masih banyak lagi. 

Nah, kali ini aku akan menceritakan pengalaman seru ketika masa kaderisasi di Himpunan Mahasiswa Pendidikan Ilmu Pengetahuan Sosial disingkat HIMA PIPS. Setelah kegiatan MOKAKU-UPI 2018 selesai, lalu kami melaksanakan perkuliahan seperti biasa. Sebelumnya, aku sudah tahu mengenai HIMA PIPS, karena pertama kali kating-kating dari BEM HIMA PIPS lah yang menyambut kami di UPI. Semua himpunan mahasiswa di UPI selalu melaksanakan kegiatan ini rutin setiap penerimaan mahasiswa baru. Termasuk program kerja Badan Eksekutif Mahasiswa yaitu kaderisasi, selalu dijalankan demi mencetak para kader-kader unggul untuk himpunan masing-masing. Termasuk HIMA PIPS. 

Foto : Kelompok 2.
Foto : Kelompok 2.

Awalnya, kami mahasiswa baru PIPS 2018 bertanya-tanya akan seperti apa kegiatan kaderisasi di HIMA PIPS. Khawatir termakan isu yang beredar bahwa kaderisasi di tingkat universitas itu keras dan banyak beredar rumor perpeloncoan atau bully. BEM HIMA PIPS mulai mengumumkan akan ada sosialisasi masa kaderisasi kepada kami mahasiswa baru HIMA PIPS. Akhirnya, sosialisasi itu menghasilkan suatu rangkaian acara yang terdiri atas :

1. Masa Bimbingan (MABIM)

Kegiatan ini berorientasi pada pengenalan kampus UPI, Ormawa, Advokasi, dan pengembangan diri mahasiswa. Ditemani oleh mentor penyayang dan kece badai, asikk. Kegiatan ini laksanakan selama 3 hari dalam tempo 3 minggu. Selain itu, pada MABIM ini mahasiswa PIPS dilatih kedisiplinan dan kemandirian. Nah, di sinilah kita akan bertemu kembali dengan namanya komdis, wkwk.

Foto : Membuat handycraft, kelompok 2.
Foto : Membuat handycraft, kelompok 2.

2. Training Leadership (Latihan Kepemimpinan)

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun