Mohon tunggu...
Surya Rianto
Surya Rianto Mohon Tunggu... Jurnalis - Blogger, Jurnalis Ekonomi, Pecinta Badminton, dan Anime

Blogger, Jurnalis Ekonomi, Pecinta Badminton, Penggemar Anime dan Dorama Jepang.

Selanjutnya

Tutup

Raket Pilihan

Menakar Peluang Indonesia di Piala Sudirman 2019

12 Mei 2019   13:26 Diperbarui: 12 Mei 2019   13:29 118
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Tommy Sugiarto, tunggal putra senior Indonesia, kerap dipersulit oleh Rajiv yang kini berada di peringkat ke-37 dunia.

Walaupun tidak menghadapi lawan berat, Indonesia harus berhati-hati agar kejadian Sudirman Cup 2017 tidak terulang. Kala itu, Indonesia gagal lolos grup setelah secara mengejutkan kandas dari India dan gagal menang besar dari Denmark.

Lalu, bila lolos menuju babak fase gugur, tantangan Indonesia makin besar. Pasalnya, Indonesia bakal menghadapi lawan-lawan yang memiliki komposisi pemain lebih merata seperti, Jepang, China, Korea Selatan, Thailand, dan India.

Nah, apakah Indonesia mampu membuat Piala Sudirman pulang kampung ke tanah asalnya?

Sumber : Suryarianto.id

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Raket Selengkapnya
Lihat Raket Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun