Mohon tunggu...
Siti LailatulMaghfiroh
Siti LailatulMaghfiroh Mohon Tunggu... Guru - Early Chilhood Enthusiast

Sedang belajar mencintai menulis dan membaca

Selanjutnya

Tutup

Love Artikel Utama

Move On Itu Bukan Berarti Melupakan

6 April 2021   15:41 Diperbarui: 8 April 2021   03:45 1253
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
ilustrasi bertemu lagi dengan mantan. (sumber: unsplash.com/@thehkphotocompany)

Kamu harusnya lebih siap dengan resiko yang akan kamu hadapi. Dengan begitu akan membantu kamu lebih mudah berdamai dengan keadaan dan pengalaman rasa sakit yang kamu alami. Dan lebih mudah merelakan dia. 

Semakin jelas bukan ketika kamu berusaha melupakan dia, itu merupakan cara yang sia-sia untuk akhirnya bisa melupakan semuanya. 

Ubah cara pandang kamu bahwa kamu harus pergi sejauh mungkin untuk bisa melupakan dia, kamu harus lari, kamu harus gak ketemu dia lagi. Adanya nanti kamu akan terjebak dengan cara kamu sendiri.

Saat kamu tak sengaja bertemu dia atau tiba-tiba dia ngechat kamu, sedangkan kamu sudah 90% move on darinya. 90% usaha kamu untuk move on darinya akan kembali lagi ke nol. Karena fokus kamu hanya melupakan dia, jadi ketika gak sengaja keinget lagi tentang dia, ya inget lagi. 

Oleh karena itu, alangkah baiknya jangan fokus melupakan dia. Yuk berusaha menjalani hidup dengan baik tanpa dia, dengan begitu akan lebih memudahkan kamu untuk melupakan dia. 

Sebab, move on yang sebenarnya bukan ketika kamu berhasil melupakan dia, tapi ketika kamu bertemu lagi dengan dia, berinteraksi lagi dengan dia, kamu b-aja. 

Semangat move on!

Semoga bermanfaat!

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Love Selengkapnya
Lihat Love Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun