Mohon tunggu...
SISKA ARTATI
SISKA ARTATI Mohon Tunggu... Guru - Ibu rumah tangga, guru privat, dan penyuka buku

Bergabung sejak Oktober 2020. Antologi tahun 2023: 💗Gerimis Cinta Merdeka 💗Perubahan Itu Pasti, Kebajikan Harga Mati - Versi Buku Cetak 💗 Yang Terpilih Antologi tahun 2022: 💗Kisah Inspiratif Melawan Keterbatasan Tanpa Batas. 💗 Buku Biru 💗Pandemi vs Everybody 💗 Perubahan Itu Pasti, Kebajikan Harga Mati - Ebook Karya Antologi 2020-2021: 💗Kutemukan CintaMU 💗 Aku Akademia, Aku Belajar, Aku Cerita 💗150 Kompasianer Menulis Tjiptadinata Effendi 💗 Ruang Bernama Kenangan 💗 Biduk Asa Kayuh Cita 💗 55 Cerita Islami Terbaik Untuk Anak. 💗Syair Syiar Akademia. Penulis bisa ditemui di akun IG: @siskaartati

Selanjutnya

Tutup

Puisi

Bak Pujangga

5 Desember 2020   12:53 Diperbarui: 5 Desember 2020   13:04 52
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilustrasi gambar: https://chalimvengeance.wordpress.com

Serasa bertemu dengan para pujangga
Pujangga yang memuja cinta
Cinta yang selalu ada di hati manusia
Yang tak pudar ditelan masa

Cumbu rayu berkejaran menjadi sebuah prosa
Kita bilang: saat cinta menggoda, maka ide pun datang
Berarak kata membaris diri melantunkan cerita
Meski kadang kisah cinta yang tertuang itu sudahlah usang

Olalaaaa... cinta tak kenal usang atau baru
Bukankah patah hatipun, masih saja tumbuh seribu
Berkembang rasa berjuta romansa hadir menggebu
Cinta selalu membalut pada jiwa yang selalu merindu

Semua kita layak jadi pujangga
Menuliskan aroma centil sentimentil yang tersirap agar tetap bermakna
Melantunkan melodi yang membuat rona wajah menjadi ceria
Begitulah ketika cinta menyapa, semua bisa berkarya seindah pujangga

Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun