Dear Wiwik Agustina and Kompasiana,
Terimakasih banyak atas sharingnya terkait menghasilkan cuan =)
Saat Ramadan banyak orang yang mengeluh karena harga makanan naik, misalnya sayuran, telur, dll. Belum lagi banyak pengeluaran ekstra karena harus menyediakan makanan yang lebih bernutrisi saat bulan Ramadan agar tubuh tetap sehat dan berenergi, war takjil yang membuat hati sering kalap, vitamin, dll. Senang sekali ya jika memperoleh cuan dari rumah saat bulan yang penuh berkah ini.Â
Banyak orang yang bingung mulai dari mana merintis bisnis? Aku tak bisa ini. Aku tak bisa itu. Dengan hobby yang mendatangkan cuan, semua kegalauan tingkat dewa pasti terhempas ditiup angin puting beliung.
Hobby pun bisa mendatangkan cuan. Hati senang, saldo pun aman :P
Siap menabung untuk mudik, pakaian Ramadan, zakat, shodaqoh, dll.
Tapi, hobby apa yang bisa mendatangkan cuan?
Hobby apa pun bisa memperoleh cuan. Semua hobby ada ceruk pangsa pasarnya (niche). Jadi, tak perlu khawatir.
Hobby yang bisa mendatangkan cuan sebagai berikut.
* Tanaman.