Mohon tunggu...
Sigit Eka Pribadi
Sigit Eka Pribadi Mohon Tunggu... Administrasi - #Juara Best In Specific Interest Kompasiana Award 2023#Nominee Best In Specific Interest Kompasiana Award 2022#Kompasianer Terpopuler 2020#

#Juara Best In Specific Interest Kompasiana Award 2023#Nominee Best In Specific Interest Kompasiana Award 2022#Kompasianer Terpopuler 2020#Menulis sesuai suara hati#Kebebasan berpendapat dijamin Konstitusi#

Selanjutnya

Tutup

Worklife Artikel Utama

Dear Karyawan, Jangan Umbar "Rahasia Dapur" Kantor pada Pihak Luar

26 November 2020   11:39 Diperbarui: 27 November 2020   06:04 2643
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilustrasi gambar aktivitas kantor | Dokumen gambar via Qerja.com

Sebab apa, "rahasia dapur" kantor, sejatinya adalah juga merupakan "kehormatan" dari karyawan itu sendiri, termasuk juga merupakan cerminan harkat dan martabat dari karyawan itu sendiri.

Oleh karenanya, biar bagaimana pun adanya kantor, selama karyawan masih bekerja di dalamnya, maka karyawan haruslah tetap menjunjung tinggi harkat dan martabat kantor di muka umum.

Jadi, apa pun yang terjadi di dalam kantor, selama karyawan masih terikat bekerja di dalamnya, maka agar kiranya karyawan jangan pernah mengumbar apa yang menjadi "rahasia dapur" kantor kepada pihak luar.

Karyawan harus tetap konsisten menjaga kehormatan kantornya sebagai bagian dari kehormatan dirinya sendiri.

Demikianlah kiranya artikel singkat ini, semoga kiranya dapat bermanfaat.

Salam hangat.
Sigit Eka Pribadi.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Worklife Selengkapnya
Lihat Worklife Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun