Mohon tunggu...
Sahid Hasanudin ayub
Sahid Hasanudin ayub Mohon Tunggu... Lainnya - Mahasiswa Sastra Inggris

baca dan pelajari point pentingnya

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Pentingnya Bahasa untuk Bersosialisasi

18 September 2021   16:52 Diperbarui: 18 September 2021   16:55 58
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Memang apa sih penting bahasa,.. oke kita lihat pengertiannya dulu 

Bahasa menurut saya adalah cara untuk menyampaikan apa yang ingin disampaikan baik dengan isyarat atau dengan lisan secara langsung.

Sejarah bahasa

Sejarah bahasa diperkirakan ada sekitar 6rb-100rb tahun  yang lalu di afrika,.. dari sini bisa dilihat bahwa bahasa sudah lama ada didunia ini,..

ngomong-ngomong soal bahasa, lalu pertanyaannya ada berapa sekarang bahasa di bumi kita ini?

Menurut berbagai informasi untuk sekarang ada sekitar lebih dari 7rb bahasa yang ada di bumi ini dan telah kita kenal bahwa bahasa Inggris menjadi primadona alias menjadi nomor 1 untuk di gunakan di internasional. selain itu bahasa menjadi tonggak utama sebuah kedaulatan dan ciri suatu wilayah atau negara

PBB menggunakan bahasa apa saja nih 

Ya tentunya bahasa yang ditekankan inggris, tapi ada yang harus kalian ketahui bahwa PBB juga memperbolehkan beberapa  bahasa lain untuk berada di forum tersebut yaitu bahasa Mandarin, bahasa arab, Rusia, Spanyol, dan tentu saja Perancis.

Pandangan islam tentang bahasa itu bagaimana???

Oke banyak umat muslim yang tahu bahwa mengenai bahasa sudah ada di dalam kitab Al-Qur'an dan semuanya sangat jelas untuk dipahami salah satu surah tersebut terdapat pada (QS. Al-Hujurat 49: Ayat 13) yang berbunyi:

"Wahai manusia! Sungguh, Kami telah menciptakan kamu dari seorang laki-laki dan seorang perempuan, kemudian Kami jadikan kamu berbangsa-bangsa dan bersuku-suku agar kamu saling mengenal. Sungguh, yang paling mulia di antara kamu di sisi Allah ialah orang yang paling bertakwa. Sungguh, Allah Maha Mengetahui, Maha Teliti."

Pentingnya bahasa adalah untuk kita bisa saling mengenal dan saling bisa mengerti satu sama lain bukan untuk saling menghina atau mencela, Harga diri seseorang dilihat dari perkataanya jika dia berdusta tandanya dia munafik.

Sekian terima kasih.

Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun