Mohon tunggu...
Sadam Azkia
Sadam Azkia Mohon Tunggu... Penulis - Belajarlah Sampai ke Negeri Cina

Nama : Sadam Azkia Alamat : JL. Asngari, Desa Bence, Kecamatan Garum

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Model Pembelajaran Langsung dan Implementasinya kepada Dunia Pendidikan

17 Mei 2020   22:35 Diperbarui: 17 Mei 2020   22:46 141
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Pendidikan. Sumber ilustrasi: PEXELS/McElspeth

Metode pembelajaran pada kali ini sangat unik, yaitu model pembelajaran langsung. Metode ini sudah tidak asing lagi di dunia pendidikan. Bagi yang belum tau tentang metode ini mari kita belajar bersama. Metode pembelajaran langsung adalah metode pembelajaran yang menekankan pemahaman konsep dan perubahan perilaku dengan metode deduktif. Guru sebagai fasilitator dan menyampaikan materi menggunakan media seperti media massa, tap recorder,peragaan, gambar dan lain sebagainya.  Metode ini menggunakan konsep prosedural dan konsep deduktif. Metode ini mempunyai ciri-ciri yang khas, yaitu :

  1. Adanya tujuan belajar dan metode penilaian seperti prosedur penilaian.
  2. Adanya kegiatan yang ber alur dengan pola keseluruhan.
  3. Sistem pengelolaan dan lingkungan belajar yang baik.

Pada metode ini guru sebagai central figur harus memainkan perannya dengan baik agar dalam pelaksanaanya dapat berjalan dengan baik. Metode ini menjamin kepada semua untuk bisa terlibat dengan baik dengan mendengar,menyimak, dan resitasi. Pengaturan lingkungan belajar dibarengi dengan tugas menajdi harapan dalam keberhasil tugas ini. Dalam penerapannya ada beberapa langkah yang harus diperhatikan, yaitu :

  1. Guru memberikan arahan dan menyiapkan siswa untuk bersiap dalam belajar. Ini merupakan awal langkah dalam menjalankan metode ini.
  2. Guru menyampaikan tujuan. Dalam hal ini guru menyampaikan tujuan pembelajaran dan materi yang akan disampaikan kepada muridnya.
  3. Guru menyiapkan siswa untuk belajar dengan materi yang akan diberikan oleh guru. Maka dari itu murid harus mematuhinya dengan baik.
  4. Guru memberikan kesempatan kepada murinya untuk berpresentasi di kelasnya. Agar menambah pemahaman materinya yang dimilkinya.
  5. Dalam penyampain materi, guru harus benar-benar menguasai materi yang dimilikinya agar bisa mengevaluasi murinya dalam presentasi.
  6. Guru mendemonstrasikan keterampialan yang berhubungan dengan materi yang akan ditampilkan ke pada ,murinya. Guru harus seirng berlatih agar menguasai materinya.
  7. Guru memberikan timbal balik kepada muridnya.
  8. Guru memberikan latihan mandiri agar kemampuan murifnya berkembanmg dengan baik.

Pembelajaran ini mempunyai ciri ciri, yaitu :

  1. Transformasi keterampilan secara langsung dalam pelaksanaan pembelajarannya.
  2. Berorientasi kepada tujuan tertentu.
  3. Materi pembelajaran yang terstuktur dengan baik.
  4. Lingkungan belajar yang terstuktur dengan distruktur oleh guru.

Metode ini mempunya beberapa kekurangan dan keleibihan. Saya akan menjelaskan beberapa kekurangan yang dimiliki metode ini.

Kekurangan yang dimilkinya :

  1. Kemampuan yang dimiki siswa berbeda beda dalam mengolah informasi, memperhatikan dan mencata materi yang diberikan olegh guru. Maka dari itu guru harus benar-baner memperhatikan muridnya dalam kelas.
  2. Penerapanya yang kurang efektif dan membutuhkan peranan guru yang sangat banyak dalam memnetukan kapasitas, pengetahuan dasar, dan memamai pelajaran menjadi faktor dalam menghambat proses pembelajaran ini.
  3. Pembelajaran ini yang bersifat pasif. Yang mana guru sebagai pemegang kendali dalam pembelajaran ini memberikan sedikit ruang bergerak kepada siswanya untuk mengembangkan m=kemampuannya masing-masing.
  4. Pembelajaran ini benar-benar menuntut kepada guru untuk berpengatauan luas, berpenampilan menarik, sistematis dab antusias dalam mengajar kepada siswanya.
  5. Pelaksanaan yang penuh kontrol membuat siswa kehilangan kesempatan untuk mengembangkan problem solving, independasi dan keaktifan siswa dalam belajar.
  6. Pembelajaran ini menuntut guru untuk bisa berkomunikasi dengan baik dan fleksibel.
  7. Pembelajaran yang rutin akan menghilangkan keaftifan siswa karena mengandalnkan guru untuk menyampaikan materi.

Berikut ini beberapa kelebihan yang ada pada metode ini:

  1. Pembelajaran yang sistematis maka akan mudah mengontrol kegiatan pembelajaran ini.
  2. Dapat digunakan model pembelajaran kelas yang besar dan kecil
  3. Pembelajaran langsung cocok untuk menyampaikan materi dan mengajari siswa tentang konsep dan skill yang jelas.
  4. Bisa digunakan dengan waktu yang lama sehingga siswa mempunyai waktu yang lama dalam memahami.
  5. Pembelajaran ini mengaruskan siswa untuk berkomunikasi dengan baik.
  6. Model pembelajaran ini dapat gunakan untuk memberikan materi diluar buku sehingga guru dan murid bisa berbagi wawasan dan pengalaman.
  7. Guru bisa menggubnakan metode ini untuk mendemonstrasikan cara untuk menganalisis data, pendekatan terhadap permasalahan dam cara mengahasilka pengetahuan

Sekian dari ...

Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun