Mohon tunggu...
Sabila rosyida
Sabila rosyida Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswi

Tetap mekar dimanapun berada

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Review Buku "Niskala"

20 Juni 2021   18:53 Diperbarui: 20 Juni 2021   18:57 717
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Judul Buku: Niskala

Penulis: Daniel Mahendra

Penerbit: Qanita PT Mizan Pustaka

ISBN: 978-602-9225-86-0

Ukuran Buku: 13 cm

Halaman: 388 hlm

Tahun Terbit: 2013

Bismillah, saya akan mencoba mereview sebuah Novel untuk pertama kalinya. Review sederhana ini adalah untuk memenuhi tugas mata kuliah "Penulisan Akademik" yang diampu oleh Dosen kami Pak Tatang Hidayat M.pd.

Buku ini tidak sengaja saya temukan satu tahun yang lalu, diantara tumpukan buku kuliah abang. Menemukannya seperti menemukan oase ditengah gurun sahara.

Buku ini mengisahkan tentang Cinta, Keyakinan, dan Perjalanan keliling dunia.
Penulis sangat profesional dalam memilih setiap katanya, membuat siapapun yang membaca seperti merasa dibawa keliling dunia.
Mengetahui banyak nama-nama tempat juga merasakan perjuangan mendaki Gunung Everest.

Dia adalah "Galang", tokoh utama dari cerita ini, sosok laki-laki tangguh yang merasa hidupnya amatlah sempurna, setelah pertemuannya dengan seorang perempuan idaman.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun