Mohon tunggu...
Akbar Aditama S. Putra
Akbar Aditama S. Putra Mohon Tunggu... -

Hanya manusia biasa yang mempunyai hobi menulis

Selanjutnya

Tutup

Lyfe

8 Hal yang Sangat Menjengkelkan Saat Bermain Mobile Legend

8 April 2018   12:58 Diperbarui: 11 April 2018   02:12 728
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Hiburan. Sumber ilustrasi: FREEPIK/Rawpixel

Mobile Legend adalah game online yang lagi hits banget dikalangan remaja saat ini. Hampir disetiap tempat pasti ada anak-anak muda yang sedang memainkan Mobile Legend. Bahkan turnamen Mobile Legend-pun sudah sangat bertebaran dimana-mana.

Cara mainnya cukup mudah, kalian hanya tinggal memilih salah satu karakter/hero di dalam Mobile Legend yang akan kalian mainkan bersama teman satu tim yang lain.

Namun dibalik kesenangan yang kalian dapatkan, di Mobile Legend juga terdapat beberapa hal yang dirasa menjengkelkan. Pada artikel ini kami telah merangkum beberapa hal menjengkelkan yang sering dialami saat bermain Mobile Legend.

1. Menunggu Pemain Lain Siap Saat Memulai Matching Up
Saat menuju kedalam game kalian akan mencari pemain lain yang sedang online untuk bermain bersama.

Namun tak jarang ada beberapa pemain yang tak kunjung siap untuk bermain. Sehingga kalian harus mengulang kembali proses matching up.

Hal ini sangat menyebalkan bagi pemain Mobile Legend yang sudah tidak sabar ingin bermain.

2. Mendapatkan Teman yang Egois

Saat fase pemilihan hero/karakter tak jarang kalian menemukan pemain yang egois.

Misalnya ada pemain yang berebut untuk memakai hero marksman dan tidak ada yang mau mengaah, dan pada akhirnya kalian bermain dengan 2 hero bertipe marksman dan tentunya hal ini sangat membebani kalian saat bermain.

3. Terpaksa Memilih Suatu Hero

Pada saat pemilihan hero biasanya para pemain lain akan sangat cepat memilih hero.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Lyfe Selengkapnya
Lihat Lyfe Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun