Mohon tunggu...
Rutan Majene
Rutan Majene Mohon Tunggu... Administrasi - Rutan Kelas IIB Majene adalah Unit Pelaksanan Teknis Pemasyarakatan Kanwil Kemenkumham Sulawesi barat

Rutan Kelas IIB Majene adalah Unit Pelaksanan Teknis Pemasyarakatan Kanwil Kemenkumham Sulawesi barat

Selanjutnya

Tutup

Kebijakan

Pustaka Jeruji Antrabez Rutan Majene Teken MoU dengan Perpustakaan Daerah Majene

24 Mei 2022   16:01 Diperbarui: 24 Mei 2022   16:02 190
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

RutaNe_Info - Rumah Tahanan Kelas II B Majene lakukan Penandatanganan Nota Kesepahaman (MoU) dengan Dinas Perpustakaan & Kearsipan Daerah Kabupaten Majene. Kegiatan dilaksanakan pukul 09.00 WITA di Masjid Raudhatul Ihsan Rutan Kelas IIB Majene, (Selasa, 24 Mei 2022)

Turut hadir Kepala Dinas Perpustakaan & Kearsipan Daerah Kabupaten Majene (Hj. Hasnawati), didampingi oleh Kepala Seksi Pelayanan Perpustakaan, Kepala Seksi Pelayanan Arsip, dan Kepala Seksi Pengembangan dan Peningkatan Minat Baca.

Dokpri
Dokpri

Karutan Majene (Mansur) dalam sambutannya mengucapkan terima kasih atas kehadiran Ibu Kadis (Hj. Hasnawati), beserta jajaran. Karutan berharap agar kerja sama seperti ini dapat berjalan terus,

"Kami mengucapkan terimakasih atas atensi dan kebaikan Dinas Perpustakaan dengan niat baik bersama untuk menambah pengetahuan warga binaan," Kata Karutan

Dokpri
Dokpri

"Kami merasa warga binaan kami juga butuh sentuhan dari pihak luar dalam hal pengembangan perilaku dan kompetensi berpikir mereka" Lanjut Karutan.

Selanjutnya sambutan oleh Kepala Dinas Kearsipan & Perpustakaan (Hj. Hasnawati), beliau menyampaikan ucapan terima kasih kepada Karutan Majene yang juga sudah bersedia menerima kehadiran mereka di Rutan Majene,

''Ini juga sudah menjadi program dari Dinas Perpustakaan & Kearsipan dan hari ini juga untuk pertama kalinya di Rutan kami dapat memberikan sumbangsi meskipun tak seberapa'' Imbuhnya. 

Dokpri
Dokpri

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Kebijakan Selengkapnya
Lihat Kebijakan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun