Mohon tunggu...
Rutan Salatiga
Rutan Salatiga Mohon Tunggu... Penegak Hukum - Melayani Setulus Hati
Akun Diblokir

Akun ini diblokir karena melanggar Syarat dan Ketentuan Kompasiana.
Untuk informasi lebih lanjut Anda dapat menghubungi kami melalui fitur bantuan.

Kerja PASTI

Selanjutnya

Tutup

Kebijakan

Rutan Salatiga Berpatisipasi Sukseskan Regsosek 2022

16 November 2022   14:34 Diperbarui: 16 November 2022   14:35 46
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Salatiga - Rumah Tahanan Negara (Rutan) Salatiga berpartisipasi sukseskan pendataan awal Registrasi Sosial Ekonomi (Regsosek) bersama Badan Pusat Statistik Kota Salatiga.

Kepala Rutan Salatiga Andri Lesmano mengungkapkan bahwa pelaksanaan Regsosek bagi warga binaan Rutan Salatiga ini sangat penting guna mensukseskan program pemerintah dalam membangun data kependudukan tunggal. Ujarnya Rabu (16/11).

Andri menjelaskan bahwa warga binaan telah dilakukan pendataan awal pada 27 Oktober lalu oleh petugas BPS Kota Salatiga. "Warga Binaan sudah dilakukan pendataan awal pada 27 Oktober lalu, dan kemarin sudah disusulkan data-data yang kurang," ujar Andri.

Sementara itu Kepala BPS Salatiga, Satriono menambahkan bahwa pendataan awal Regsosek  adalah pengumpulan data seluruh penduduk yang terdiri atas profil, kondisi sosial, ekonomi, dan tingkat kesejahteraan. "Termasuk Warga Binaan yang menghuni di Rutan Salatiga ini juga kami lakukan pendataan," ucapnya.

Khusus untuk warga binaan beberapa hal penting kami catat seperti usia, NIK, pendidikan maupun apabila ada warga binaan yang disabilitas juga kami catat. "Data ini akan dikelola oleh Pusat Data Nasional yang akan dimanfaatkan untuk program tergeting, pemberdayaan bantuan dan perlindungan sosial, administasi kependudukan untuk seluruh masyarakat Indonesia termasuk warga binaan," paparnya.

Satriono berujar dengan adanya Regsosek ini dihasilkan data tunggal, sehingga pemerintah dapat melaksanakan berbagai program secara terintegrasi, tidak tumpang tindih, dan lebih efisien.

"Dengan adanya Regsosek didapatkan data tunggal, sehingga pemerintah dapat melaksanakan berbagai program secara terintegrasi, tidak tumpang tindih, dan lebih efisien," pungkasnya.

Mohon tunggu...

Lihat Konten Kebijakan Selengkapnya
Lihat Kebijakan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun