Mohon tunggu...
Rustina M Noveny
Rustina M Noveny Mohon Tunggu... Tutor - SI East Kutai East Borneo

Menulis untuk segala sesuatu yang menari-menari dan berkecamuk di pikiran, menulis menenangkan jiwa...

Selanjutnya

Tutup

Humaniora Pilihan

Belajar dari Lagu "Kupu-kupu yang Lucu" Ciptaan Ibu Sud

10 Oktober 2022   22:15 Diperbarui: 10 Oktober 2022   22:20 6312
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Sumber gambar:  nationalgeographic.grid.id 

Belajar dari Lagu "Kupu-kupu yang Lucu"  Ciptaan Ibu Sud

Dari tadi sore bersenandung salah satu lagu ciptaan Ibu Sud (Saridjah Niung), yang biasa dikenalkan pada PAUD/TK.  Seperti kembali ke masa TK kurang lebih 37 tahun lalu saat diajarkan guru-guru TKku.  Lirik lagu dapat diakses di https://kumparan.com/:

Kupu-kupu yang lucu kemana engkau terbang

Hilir mudik mencari bunga-bunga yang kembang

Berayun-ayun pada tangkai yang lemah

Tidakkah sayapmu merasa lelah

Kupu-kupu yang elok bolehkah saya serta

Mencium bunga-bunga yang semerbak baunya

Sambil bersenda semua kuhampiri

Bolehkah kuturut bersama pergi

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Humaniora Selengkapnya
Lihat Humaniora Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun