Mohon tunggu...
Rudy W
Rudy W Mohon Tunggu... Lainnya - dibuang sayang

Ngopi dulu ☕

Selanjutnya

Tutup

Politik Pilihan

Dua Puluh Tahun Merdeka, Bahasa Indonesia Masih Digunakan di Timor Leste?

4 Februari 2021   11:03 Diperbarui: 4 Februari 2021   11:37 4301
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Warga Timor Leste (voaindonesia.com)

Setelah Timor Timur merdeka, Bahasa Indonesia belumlah pudar. Selain sebagai bahasa pergaulan, Bahasa Indonesia juga masih kental lantaran mereka sering mendengarkan siaran-siaran televisi Indonesia di sana yang ditangkap lewat TV berbayar.

Konon, warga Timor Leste juga lebih menyukai sinetron-sinetron dan film berbahasa Indonesia ketimbang Portugis.

Selain itu mereka juga mendengarkan lagu-lagu dan berita-berita dari stasiun televisi Indonesia.

Sebenarnya Timor Timur sangat dimanjakan oleh Presiden RI ke 2 Soeharto. Banyak infrastruktur dibangun, seperti jalan, sekolah, bandara dan juga Patung Kristus Raja (Cristo Rei). Cristo Rei ini merupakan patung ke 2 tertinggi di dunia (27 meter) yang melambangkan jika Timor Timur adalah NKRI ke 27.

Pemenang Nobel Perdamaian Pastor Ximenes Belo menyatakan sebenarnya rakyat Timor Leste sangat sulit untuk melupakan jasa-jasa Soeharto. Sayang, Bumi Lorosae lepas dari genggaman.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Politik Selengkapnya
Lihat Politik Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun