Mohon tunggu...
Rizqy Imanudin
Rizqy Imanudin Mohon Tunggu... Penulis - Syarif Hidayatullah, Udint frenky, Penyair_Sang_Pendosa

CIPTAKAN TULISAN YANG CEMERLANG UNTUK MELAKUKAN PERUBAHAN DAN MEMBERIKAN MANFAAT

Selanjutnya

Tutup

Puisi

Cahaya Pagi Hari

5 Juli 2020   12:24 Diperbarui: 5 Juli 2020   12:22 84
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

CAHAYA PAGI HARI 

Pagi yang cerah
Selalu ingin tersenyum
Membuat kehangatan jiwa
Yang selalu termanis

Klau saat ini bahagia
Kehidupan ini penuh kenikmatan
Tiada tara indahnya
Yang telah ada

Kulihat mentari telah nampak di upuk timur
Menerangi pagi yang kian sunyi
Meratapi setiap jengkal yang aku lalui
Yang tak pernah bertepi

Mentari pagi yang cerah
Mengantarkan kehangatan dalam jiwa
Memberikan semangat baru
Untuk mengahadapi setiap pagi yang aku lalui

Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun