Mohon tunggu...
Rizqa Zhafira
Rizqa Zhafira Mohon Tunggu... Freelancer - Mahasiswi

Mahasiswi Institut Transportasi Logistik Trisakti angkatan 2017

Selanjutnya

Tutup

Money

Faktor Utama di Industri Penerbangan

7 Mei 2019   18:15 Diperbarui: 7 Desember 2019   10:22 18
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ekonomi. Sumber ilustrasi: PEXELS/Caruizp

Just in Time (JIT) Inventory Practice merupakan pengadaan barang yang dilakukan ketika ada kebutuhan untuk mengurangi cost. Perusahaan sekarang menerapkan hal tersebut untuk menghemat biaya gudang penyimpanan barang mereka. Karena biaya untuk menyewa gudang mahal. Dalam hal ini, membutuhkan planning yang matang. Karena kalau tidak, produksinya akan terhambat

Carrier Shipper Alliances fungsinya untuk mempermudah dalam pengiriman barang meskipun tidak punya rute, tapi bisa mencari partner yang memiliki rute tersebut melalui naungan aliansi yang bergabung

Centralized Warehousing merupakan dimana perusahaan memusatkan gudang penyimpanan barang

Packaging Materials yaitu membeli dalam bentuk curah, lalu dipackaging ditempat lain. Contohnya yaitu membeli barang dalam bentuk curah di Riau lalu dikirim ke Jakarta untuk dipackaging atau dikemas ulang menjadi lebih baik. Ketika pengiriman barang itulah akan terciptanya kegiatan kargo

Recycling dimana sampah kertas dikirim kepabrik pengolahan limbah untuk diolah kembali menjadi produk baru

Economic Regulation Deregulation dimana pemerintah membuat UU baru, yang mungkin bisa meningkatkan industri kargo. Contohnya, bebas biaya impor

Intermodal Operating Agreements yaitu persetujuan dalam satu kontrak

Fuel Prices dimana jika harga bahan bakar turun, maka industri kargo akan meningkat. Begitu pula sebaliknya

Publicy- Provided Infrastructure seperti Bandara, Pelabuhan, Jalan Raya, merupakan pendukung kegiatan industri kargo

Goverment Subsidization of Carriers yaitu subsidi pemerintah untuk membantu kelancaran dan kemudahan kegiatan logistik

Congestion yaitu jika terjadi kepadatan, bisa menguntungkan, merugikan, karena sudah maksimal tidak ada pertumbuhan

Technological Advances yaitu dimana adanya perkembangan teknologi yang semakin pesat

RIZQA ZHAFIRA

Mohon tunggu...

Lihat Konten Money Selengkapnya
Lihat Money Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun