Mohon tunggu...
Ristina Puji Astuti
Ristina Puji Astuti Mohon Tunggu... Guru - Guru

Semangat, Ceria, Yakin, Displin Waktu, Pekerja Keras, Travelling, Membaca

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Proses Penciptaan Tari dalam Kegiatan Tari untuk Taman Kanak-kanak

26 September 2022   12:22 Diperbarui: 26 September 2022   12:29 534
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Foto  Kegiatan Tari di TK Aisyiyah 56 Baron Surakarta. Dokpri

Kegiatan tari dalam dunia pendidikan anak, mempunyai peran dan fungsi yang berbeda dari tari sebagai seni pertunjukkan. Materi dan objektivitas serta program pendidikan tari harus mencakup tiga aspek yaitu psikomotor,kognitif dan afektif.

Kegiatan pada anak taman kanak- kanak dalam tari setidaknya mencakup :

1. Proses Eksplorasi merupakan kegiatan yang dilakukan dalam mencari berbagai macam ragam gerak.

2. Proses Improvisasi sebuah kegiatan mengarah, membangun sebuah struktur tari tapi belum sempurna.

3. Proses Evaluasi, mengevaluasi ragam gerakan dengan tema dan judul tari

Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun