Mohon tunggu...
Riski Gilang Ramadan
Riski Gilang Ramadan Mohon Tunggu... Atlet - Pelajar

Hobi,menulis dan membaca

Selanjutnya

Tutup

Bandung

Makna Tersirat Film "Awan di Atas Truk" dalam Acara Exp Diff 2.0

25 September 2022   12:18 Diperbarui: 25 September 2022   12:19 177
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Makna Tersirat Film "Awan di Atas Truk" dalam Acara Exp Diff 2.0

Exp Diff merupakan sebuah acara ceremonial dimana pada acara tersebut terdapat kegiatan perfilman,pameran foto,live music dan diskusi santai dengan narasumber dari mahasiswa berprestasi prodi film dan televisi UPI  yang sekaligus menjadi ajang dalam  mempromosikan prodi film dan televisi UPI

Film pertama awan diatas truk karya salah satu mahasiswa dan mahasiswi prodi FTV (film dan televisi) UPI menceritakan seorang sopir truk bernama awan pak awan hidup dengan seorang istri disuatu rumah yang begitu sederhana pak awan dulunya adalah seorang sopir angkot lalu pernah juga menjadi sopir ambulance dan terakhir sopir truk adapun beberapa pesan yang terkandung dalam film tersebut dimana pak awan adalah sosok orang tua yang luar biasa ,gigih dan penuh tanggung jawab dengan keluarganya.

Terbukti bahwa ia sudah berhasil menyekolahkan anaknya hingga ke perguruan tinggi,serta ia begitu menikmati profesi nya sebagai seorang sopir truk,suatu ketika anak pak awan mengidap suatu penyakit yang sulit disembuhkan hingga sang anak perempuan satu satunya meninggal dunia,karna keterbatasan Ekonomi sehingga pak awan begitu menyesali dirinya dan merasa tidak pantas menjadi orang tua yg baik,begitu pula sang istri merasa depresi dan terpukul sekali setelah kehilangan sang anak,namun roda kehidupan terus berputar dan pak awan dan istrinya hidup berdua melanjutkan hidup



Mohon tunggu...

Lihat Konten Bandung Selengkapnya
Lihat Bandung Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun