Mohon tunggu...
Risda Kamilla Agustini
Risda Kamilla Agustini Mohon Tunggu... Guru - Guru

Hidup dan belajar dan mencari amal

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Mentadabburi Al-Qur'an melalui Program TADABUR (Tadarus Ba'da Dzuhur)

9 Desember 2022   07:15 Diperbarui: 9 Desember 2022   07:38 130
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Pelaksanaan tadarus setelah menunaikan shalat dzuhur berjamaah (Dok. pribadi)

SMK Bela Nusantara Cianjur merupakan salah satu Sekolah Menengah Kejuruan Swasta yang berlokasi di Kabupaten Cianjur Jawa Barat. SMK Bela Nusantara Cianjur sudah berdiri sejak 15 Mei 1998 didirikan sekaligus dikepala sekolahi oleh Bapak Wawan Gunawan, M.M, 

Sejalan dengan visi Dinas Pendidikan Provinsi Jawa Barat serta visi dari Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten Cianjur. SMK Bela Nusantara Cianjur hadir memenuhi tuntutan masyarakat yang mendambakan lulusan SMK yang beriman, bertakwa, berakhlak mulia, berketerampilan serta berpengetahuan dan langsung dapat bekerja atau melanjutkan ke Perguruan tinggi dan menjadi lembaga alternatif untuk mengembangkan potensi anak didik secara optimal yang berpedoman pada keimanan dan akhlakul karimah.
Kegiatan keagamaan merupakan salah satu pembiasaan positif yang dilaksanakan di SMK Bela Nusantara,
Sesuai dengan misi dari SMK Bela Nusantara yaitu membangun mental dan sikap peserta didik yang beriman dan bertaqwa kepada Tuhan Yang Maha Esa.
Salah satu langkah untuk Memupuk karakter religi siswa dengan adanya kegiatan keagamaan dan sebagai langkah Penguatan akhlak(akhlakul karimah) dan moral.
Diadakannya Program keagamaan dilaksanakan dengan berbagai macam kegiatan, mulai dengan pembiasaan pembacaan Asmaul Husna, murajaah surat, kegiatan sholat dhuha dan sholat dzuhur maupun ashar berjamaah serta tadarus Al-Qur’an. Program TADABUR (Tadarus Ba'da dzuhur) ini bertujuan guna mencintai Alquran dan dijadikan pembiasaan meluangkan waktu untuk dapat membaca Al-Quran. Sesuai dengan namanya program TADABUR dijadwalkan setelah solat dzuhur berjamaah dapat diikuti oleh warga sekolah, baik siswa, tenaga pendidik maupun tenaga kependidikan sehingga mewujudkan perilaku islami.

Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun