Mohon tunggu...
Riha ainul jannah
Riha ainul jannah Mohon Tunggu... Penulis - Riha

Manusia biasa

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Pendidikan di Pondok Pesantren

13 Desember 2019   00:16 Diperbarui: 13 Desember 2019   00:19 12
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Pendidikan. Sumber ilustrasi: PEXELS/McElspeth

Pasti semua orang tak lagi asing dengan yang namanya pondok pesantren. Pendidikan berbasis pondok pesantren ini sudah ada di Indonesia sejak dahulu, bahkan saat masa penjajahan masih berlangsung di Indonesia.

Pendidikan di pondok pesantren berbeda dengan pendidikan formal biasa. Di pondok pesantren muridnya di namakan santri. Dari segi penyebutan untuk orang yang belajar di pondok dan tidak saja sudah berbeda.

Pendidikan di pondok pesantren lebih menekankan sikap sopan santun kepada gurunya. Dimana para santri haruslah mempunyai rasa hormat yang tinggi kepada para guru terlebih kepada para kiyai. 

Kelebihan pondok pesantren dari sekolah pada umunnya adalah, di pondok kita diajarkan hidup apa adanya, mandiri, dan masih banyak lagi. Dimana itu semua kita dapatkan bila kita menjadi santri, karena para santri terpaksa tinggal jauh dati rumah. Oleh sebab itu mau tidak mau mereka harus hidup mandiri.

Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun