Mohon tunggu...
Anita Rahma
Anita Rahma Mohon Tunggu... -

Selanjutnya

Tutup

Cerita Pemilih

Jokowi Presiden Terpilih 2019-2024

21 Maret 2018   22:01 Diperbarui: 21 Maret 2018   22:40 690
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Cerita Pemilih. Sumber ilustrasi: KOMPAS.com/GARRY LOTULUNG

Pilpres 2019 belum bergulir namun sejumlah partai sudah mendeklarasikan dukungannya terhadap Jokowi.  Mulai dari Partai pendukung utama PDIP,Golkar,Hanura,Nasdem hingga partai yang baru saja lolos verifikasi KPU seperti Partai PSI dan Perindo.

Kinerja Jokowi selama 4 tahun ini perlahan mulai nyata manfaatnya di masyarakat sekalipun masih ada beberapa perbaikan di sejumlah sisi.

Menurut Hendri Sitohang,politisi muda asal surabaya Elektabilitas dan Popularitas Presiden Jokowi banyak di tunjang oleh Percepatan Pembangunan dan Infrastruktur di berbagai daerah. 

Bbm satu harga di seluruh Indonesia juga menjadi hal yang baru pertama kali terjadi di negara ini ikut mendorong peningkatan pertumbuhan ekonomi masyarakat. Program pembagian sertifikat tanah gratis termasuk salah satu yang sangat membantu masyarakat kecil terbantu dan hal ini juga baru pertama kali terjadi di negara ini. Memerangi Narkoba dan Menindak tegas para penyebar HOAX juga bagian dari penegakan hukum di negara ini.

Para lawan politik Calon presiden dari beberapa partai politik lain sepertinya sudah memprediksi beratnya menyaingi Elektabilitas dan Popularitas Jokowi di pilpres mendatang justru mendeklarasikan diri sebagai Calon Wakil Presiden bukan Calon Presiden adalah gambaran peta politik tahun 2019 mendatang.

Prabowo Subianto Calon Presiden dari partai Gerindra di tahun 2014 lalu hingga kini masih juga belum juga mendeklarasikan diri sebagai calon presiden mendatang.

Hanya ada satu kalimat saja Jokowi adalah presiden Indonesia tahun 2019-2024 . Bagaimana pendapat anda?

Mohon tunggu...

Lihat Konten Cerita Pemilih Selengkapnya
Lihat Cerita Pemilih Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun