Mohon tunggu...
Moeh Zainal Khairul
Moeh Zainal Khairul Mohon Tunggu... Dosen - Penjelajah

Tenaga Ahli Pendamping UKM Dinas Koperasi dan UKM Kota Makassar 2022 dan 2023 Coach Trainer Copywriting LPK Magau Jaya Digital Lecturer Guru SMP Al AKHYAR

Selanjutnya

Tutup

Lyfe

Hidup dan Nasib Bergantung Isi Dompet?

25 Juli 2018   23:03 Diperbarui: 25 Juli 2018   23:10 456
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Jika anda hidup di kota besar, dan tentu semua kebutuhan harus dipenuhi dengan uang maka hal ini  tidaklah salah. Hampir semua kebutuhan dipenuhi dengan tuntutan duit. Jika tak punya duit maka bisa di bayangkan betapa susah dan sulitnya hidup di Ibu kota yang katanya lebih kejam dari ibu tiri.

Semua orang ingin kaya sukses dan berhasil, dan isi dompetnya tebal-tebal  namun mengapa hanya segelintir orang yang berhasil mencapainya? Jawabanya tentu bergantung pada diri anda sendiri Ada beberapa hal yang perlu di perhatikan. Karena seketika kita semua akan menjadi orang kaya. Tapi ternyata dalam waktu 5 tahun kemudian hanya tinggal 5% saja orang yang tetap kaya sisanya kembali hidup biasa. biasa saja dan sebagian besar kembali miskin. Kok bisa demikian?

Karena mindset atau mentalitas kita semua berbeda dan tenyata 5% orang yang tetap kaya tersebut dalam pikirannya selalu berisi kata-kata "Apa yang harus kulakukan agar uangku ini bertambah banyak?" sedangkan sisanya sebanyak 95% berkata "Uang ini akan kuhabiskan untuk membeli apa ya?"

 dari pertanyaan ini saja saya baru sadar mengapa orang kaya menjadi semakin kaya dan orang miskin tetap miskin. Dalam kuis tadi saya menjadi miskin karena memang tidak terpikirkan sedikit pun dalam diri saya untuk membuat uang itu bertambah banyak.

Dari hal tersebut  tentu membuat kita semakin mengerti betapa pentingnya cara berpikir tersebut dalam menentukan nasib kita di masa yang akan datang. Seseorang yang bernama Stephen R. Covey penulis buku terkenal 7 Habits of Highly Effective People pernah menantang peserta seminarnya dengan bertanya dalam hidup ini apakah Anda menginginkan perubahan yang besar atau perubahan yang kecil? Apa jawabannya?

Inilah salah satu kata yang sangat saya sukai dari beliau berapa penjelasan dan contoh di atas kita "Kalau Anda menghendaki perubahan kecil dalam hidup Anda maka ubahlah perilaku Anda tetapi kalau Anda menghendaki perubahan besar dalam hidup Anda maka ubahlah pikiran Anda Kata-kata inilah yang akhirnya memunculkan berbagai macam istilah dan salah satunya adalah Change Your Mind Change Your Life atau ubah cara berpikir Anda maka berubahlah hidup.

Mohon tunggu...

Lihat Konten Lyfe Selengkapnya
Lihat Lyfe Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun