Mohon tunggu...
Ratnanirmala
Ratnanirmala Mohon Tunggu... Editor - penulis

nanaho

Selanjutnya

Tutup

Healthy

Latar Belakang dan Perkembangan Virus Corona

22 Maret 2020   20:30 Diperbarui: 8 April 2021   18:04 44117
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Virus corona atau covid 19 yang melanda Indonesia (Sumber : Martin Sanches via unsplash.com)

Virus Corona adalah bagian dari keluarga virus yang menyebabkan penyakit pada hewan ataupun pada manusia. Di indonesia, masih melawan virus Corona hingga saat ini, begitupun juga di negara-negara lain. Jumlah kasus virus Corona terus bertambah dengan beberapa melaporkan kesembuhan, tapi tak sedikit yang meninggal. Usaha penanganan dan pencegahan terus dilakukan demi melawan COVID-19 dengan gejala mirip flu.

Latar belakang virus Corona atau COVID-19, kasusnya dimulai dengan pneumonia atau radang paru-paru. Kasus ini diduga berkaitan dengan pasar hewan Huanan di Wuhan yang menjual berbagai jenis daging binatang, termasuk yang tidak biasa dikonsumsi, misal ular, kelelawar, dan berbagai jenis tikus. Dengan latar belakang tersebut, virus Corona bukan kali ini saja membuat warga dunia panik. Memiliki gejala yang sama-sama mirip flu, virus Corona berkembang cepat hingga mengakibatkan infeksi lebih parah.

Gejala awal virus Corona yaitu:
1. Batuk.
2. Letih.
3. Sesak nafas dan tidak enak badan.

Adapun pencegahan agar tidak terkena virus Corona antara lain:
1. Mencuci tangan.
2. Jangan menyentuh benda-benda di tempat umum.
3. Hindari keramaian.
4. Menjaga jarak dengan orang lain.

Di indonesia jumlah kasus virus corona yang terkomfirmasi adalah 369. Yang sedang dalam masa perawatan sebanyak 320 orang 86,721% dari yang terkonfirmasi. Seseorang yang dinyatakan sembuh 17 orang dari 4,607 yang terkonfirmasi. Dan yang di nyatakan meninggal dunia 32 orang dari 8,672 yang terkonfirmasi.

Di daerah DKI Jakarta yang terkonfirmasi sebanyak 215 orang, sembuh 14 orang dan 18 orang lainnya meninggal dunia. Jawa barat terkonfirmasi 41 orang terjangkit, 1 orang di nyatakan sembuh dan 7 meninggal dunia. Dan masih banyak lagi daerah-daerah yang terjangkit virus Corona.

Mohon tunggu...

Lihat Konten Healthy Selengkapnya
Lihat Healthy Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun