Mohon tunggu...
Ratna Megasari
Ratna Megasari Mohon Tunggu... Freelancer - Muslimah Preneur

Teruslah berkarya selagi masih hidup, dan teruslah menulis apa yang kau suka

Selanjutnya

Tutup

Lyfe Pilihan

Hidup Sering Overthinking? Ini Solusinya

24 Maret 2021   11:24 Diperbarui: 24 Maret 2021   12:17 217
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilustrasi gambar sumber : www.lifehacker.com.au

Setiap hidup pasti selalu mengalami ujian, baik dari masalah terkecil hingga masalah terbesar. Namun, beriringnya masalah yang datang kita selalu berpikir secara berlebihan dan membuat diri kita tidak nyaman. Bahkan terus memikirkan masalah tersebut dengan berlarut hingga berhari-hari. Nah, hal ini menjadi pemicu menjadikan diri selalu overthinking.

Sering overthinking membuat diri menjadi tidak tenang, bahkan sesuatu yang belum terjadi pun selalu kita pikirkan dan selalu mengkhawatirkan yang belum pasti. Hal ini sering terjadi pada anak muda, yang di mana mereka selalu merasa dilema dengan keadaan baik tentang percintaan, pelajaran, pekerjaan atau yang lainnya.

Overthinking memang tidak selalu berpikiran negatif, itu semua tergantung dengan sugesti yang ada dalam diri kita. Namun, jika overthinking itu muncul perasaan cemas, rasa takut, dan khawatir yang berlebihan itu harus diwaspadai.

Sesekali kita harus mensugesti dan memberi asupan diri dengan pikiran yang positif agar hati tenang dan diri pun bahagia. Percayalah, setiap masalah akan ada solusinya dan jika setiap masalah hanya bisa dipikirkan, maka itu tidak akan menyelesaikannya.

Ada beberapa solusi untuk mengurangi diri dari overthinking :

PERTAMA, Yakinlah semua akan baik-baik saja

Bicaralah pada hati dan katakan pada diri "Semua akan baik-baik saja", kalimat ini memang terlihat sepele. Namun, bisa mengurangi dari dari pikiran overthinking dan membuat diri jauh lebih tenang. Tidak percaya! Kamu boleh coba

KEDUA, Berikan penghargaan pada diri sendiri

Ini penting untuk menghindari diri dari overthinking. Kita bisa memberi pernghargaan kepada diri sendiri, berterima kasihlah padanya. Banyak perjuangan yang telah dilalui selama ini, diri kamu perlu tahu bahwa kamu sudah hebat dan sudah bertahan hingga saat ini. Yakinlah, kamu bisa melewati semuanya dengan baik.

KETIGA, Bersyukurlah

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Lyfe Selengkapnya
Lihat Lyfe Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun