Mohon tunggu...
ita Mustafa
ita Mustafa Mohon Tunggu... Wiraswasta - pembelajaran

hidup akan terus berjalan

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Alam & Tekno

Para Ladies Harus Waspada Yah...

27 Januari 2021   15:54 Diperbarui: 27 Januari 2021   15:58 50
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilmu Alam dan Teknologi. Sumber ilustrasi: PEXELS/Anthony

Hay Ledies untuk saat ini yang Menggunakan masker dengan periode waktu yang lama ternyata bisa menimbulkan jerawat loh . Apalagi untuk kalian  yang rentan berjerawat, harus berhati-hati dalam memilih bahan dari masker. Maskne berasal dari dua kata yaitu "Mask" dan "Acne" yang berarti jerawat yang disebabkan pemakaian masker dalam periode waktu lama.

Hal ini juga dapat disebabkan oleh beberapa faktor seperti gesekan, tekanan, keringat, polusi dan oklusi berulang yang menimbulkan jerawat berat. Sehingga maskne digolongkan ke dalam acne mekanika. Acne mekanika (jerawat berlebih) adalah bentuk jerawat yang sering muncul akibat tekanan dan gesekan yang berlebihan, terjadi pada siapa saja yang gemar berkegiatan.

Jerawat mekanika juga dapat menimpa olahragawan, pelajar dan tenaga medis yang sering menggunakan peralatan saat berkegiatan. Selain penggunaan masker, pemakaian helm, topi, syal dan jilbab dapat menimbulkan jerawat jenis serupa. Jerawat mekanika berkembang di wajah, punggung dan area yang mudah dijangkau. Bentuk jerawatnya bisa bermacam-macam, mulai dari komedo kecil hingga jerawat besar yang meradang

beberapa tips untuk menghindari jerawat akibat pemakaian masker:

  • Kenali tipe masker yang biasa digunakan
  • Kenali tipe masker yang anda gunakan dengan melihat standar masker kesehatan yang diterapkan oleh World Health Organisation (WHO). Masker secara umum dibagi menjadi masker medis, masker nonmedis dan masker respirator
  • Hindari memakai kosmetik berlebih
  • Saat menggunakan masker ada baiknya mengurangi pemakaian kosmetik yang berlebihan yang dapat menyebabkan rentan berjerawat. Pemakaian kosmetik saat di rumah dapat digantikan dengan penggunaan sunscreen dan produk skincare lainnya.

              Penulis : Ita Mustafa , Mahasiswa STISIP WIDURI

Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Alam & Tekno Selengkapnya
Lihat Ilmu Alam & Tekno Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun