Mohon tunggu...
Rahma Yuningsih
Rahma Yuningsih Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa

Mahasiswi Program Studi Pendidikan Ilmu Pengetahuan Sosial Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan UIN Syarif Hidayatullah Jakarta

Selanjutnya

Tutup

Trip

Indahnya Mutiara Hitam yang Sering dilupakan

14 Agustus 2020   22:20 Diperbarui: 14 Agustus 2020   22:45 17
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Travel. Sumber ilustrasi: PEXELS/Jcomp

Mutiara hitam begitulah sebutan bagi tanah Papua. Papua adalah wilayah di Indonesia yang termasuk masyhur, tetapi sering juga dilupakan oleh orang-orang, padahal tanah Papua ini menyimpan banyak sekali budaya keberagamaan yang tersembunyi dari dunia luar.

Keindahan alam yang indah banyak orang yang belum mengetahui atau kendala perjalanan yang membutuhkan waktu begitu lama, transportasi yang sulit dijangkau sehingga harga yang ditawarkan pun cukup merogoh kocek. Hal itu yang juga penyebab orang-orang berfikir ulang untuk berlibur di tanah Papua. Padahal semua uang dan cape itu akan terbayarkan bila merasakan kenikmatan mutiara hitam secara langsung.

Tempat wisata alam yang terkenal adalah Raja Ampat, Gunung Jayawijaya, Danau Linow dan lainnya. Dan sebagian besar wisata alam itu ternyata berawal dari bangsa koloni yang menjajah Indonesia pada saat itu, mangkanya banyak tempat digunakan dari nama koloni tersebut dan koloni tersebutlah yang membuat tempat itu menjadi dikenal orang luar sampai negara lain berdatangan untuk berwisata.

Mohon tunggu...

Lihat Konten Trip Selengkapnya
Lihat Trip Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun