Mohon tunggu...
Raditya Anugrah
Raditya Anugrah Mohon Tunggu... Pramusaji - Introvert

Pria Introvert biasa yang selalu numpang lewat dimana pun berada

Selanjutnya

Tutup

Healthy

Kesegaran dan Kesehatan dari Segelas Es Jeruk

24 September 2022   23:40 Diperbarui: 24 September 2022   23:45 1932
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Sebelumnya saya pernah membahas tentang kenikmatan dari minum es teh, sekarang saya akan memberikan sedikit opini dari "saudaranya" es teh, yaitu es jeruk. Minuman paling menyegarkan selain es teh ini, dapat dikonsumsi setiap saat dan setiap waktu.

Bayangkan saat cuaca sedang panas-panasnya, hawa terasa sangat gerah, dan pikiran terasa berat untuk berpikir, coba lah untuk membuat segelas es jeruk. Rasa asam manis jeruk ditambah dengan dinginnya es, dijamin dapat membuat kondisi tubuh menjadi segar dan berenergi kembali.

Saya pun juga sangat suka membuat es jeruk hanya untuk sekedar melepas dahaga dan mendinginkan kondisi badan. Jadi, saya rekomendasikan kepada kalian yang memang suka minum-minuman yang menyegarkan.

Terlepas dari rasa nya yang segar, salah satu alasan saya suka mengkonsumsi es jeruk, karena ada khasiat tersendiri yang terkandung dalam segelas es jeruk. Khasiat nya seperti :

  • Kandungan Vitamin C dalam jeruk, dapat membantu menguatkan sistem imun tubuh
  • Dapat membuat kulit terlihat lebih segar
  • Membantu menambah asupan darah, sehingga mencegah anemia

Gimana? Melihat khasiat dari es jeruk ini? Lumayan dah, segar nya dapet, sehat nya pun dapet juga. Tapi, seperti biasa, jangan sampai overdosis meminum es jeruk terus-menerus, karena suatu yang berlebihan itu gak baik, kan? Jadi, sewajarnya aja.

Mohon tunggu...

Lihat Konten Healthy Selengkapnya
Lihat Healthy Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun