Mohon tunggu...
Inovasi

Pengertian Shortcut dan Fungsinya

19 Oktober 2015   18:22 Diperbarui: 4 April 2017   16:57 41491
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

CTRL + L : (LEFT) berfungsi untuk merata kirikan pada teks.
CTRL + M : berfungsi untuk membuat slide baru pada power point.
CTRL + N : (NEW) berfungsi untuk membuka dokumen baru.
CTRL + O :berfungsi untuk membuka file pada komputer, karena O berarti Open.
CTRL + P berfungsi sebagai tombol shortcut untuk menjalankan printer atau mengeprint dokumen.
CTRL + Q : berfungsi untuk menghilangkan nomor urut pada teks.

CTRL + R : (RIGHT) berfungsi untuk membuat merata kanankan teks.

CTRL + S : (SAVE) berfungsi sebagai tombol shortcut untuk menyimpan file.
CTRL + T : berfungsi untuk menggeser Left Tab pada mistar dokumen.

CTRL + U : (UNDERLINE) berfungsi untuk menggaris bawahi teks.

CTRL + V : (PASTE) berfungsi untuk menampilkan hasil teks yang sudah di Copy.

CTRL + W : berfungsi untuk menyimpan dan langsung menutup program ms. Office yang di pakai.

CTRL + X : (CUT) berfungsi untuk memotong teks, teks terlebih dahulu di blok.
CTRL + Y : (REDO) berfungsi untuk mengulang atau meneruskan kembali aktivitas yang dibatalkan.

CTRL + Z : (UNDO) berfungsi untuk membatalkan perintah terakhir.

 

Demikian penjelasan tentang pengertian, fungsi, dan berbagai macam-macam tombol shortcut pada komputer. Terima kasih

Nama: Rabiul Desmailyna

KOMUNITAS TIK INDONESIA

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Inovasi Selengkapnya
Lihat Inovasi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun