Mohon tunggu...
Aki Wel
Aki Wel Mohon Tunggu... lainnya -

Keluguan yang tampak dari luar belum tentu cerminan sesungguhnya.

Selanjutnya

Tutup

Sosbud

Pesawat Tempur F-16 Falcon VS F-15 Eagle

16 November 2010   10:10 Diperbarui: 26 Juni 2015   11:33 3468
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
12899009491560370735

F-16 Falcon  

Indonesia memang tidak memiliki pesawat tempur F-15 Eagle, tetapi dengan gonjang-ganjing tentang Indonesia yang akan mendapatkan hibah 24 buah pesawat F-16 Fighting Falcon dari Amerika, tentunya akan menambah kekuatan armada angkatan udara kita menjadi 36 buah dan akan ditambah lagi 9 buah pesawat  dari hasil pengalihan pesanan Pakistan yang terkena embargo.

 

Pesawat tempur jenis F-16 pertama kali dimiliki oleh Indonesia pada tahun 1986 dan  sayangnya kita terkena embargo pada tahun 1999 karena dituduh adanya pelanggaran kasus Timor Timur sampai embargo dicabut pada bulan November 2005, sehingga pada masa itu banyak pesawat F-16 yang tidak bisa terbang akibat tidak tersedianya suku cadang.

 

Sebetulnya apa sih yang menarik dari pesawat tempur F-16 yang hanya dimiliki oleh 25 negara saja ?

 

Menurut catatan pabrik pembuatnya, bahwa pesawat tempur F-15 dan pesawat tempur F-16 dirancang sebagai pesawat tempur generasi pertama di dunia, yang bisa bertahan melebihi dari ‘g-forces’ dibanding dengan pilotnya sendiri. Artinya, pesawat tempur tersebut dapat terbang tinggi dan mempunyai kecepatan yang luar biasa tergantung kemampuan dan daya tahan pilot yang mengemudikan untuk melakukan manuver-manuver.

 

Pesawat F-16 Falcon pertama kali diigunakan oleh angkatan udara Amerika pada tahun 1979 dan hasil produksi pesawat yang ke 2,231 adalah di bulan Maret 2005 yang kemudian baru-baru ini pabrik tersebut akan mengeluarkan versi baru untuk dua kursi seri F-16D yang sudah disetujui oleh pemerintah Amerika pada bulan Januari 2009.

General characteristics

A/C. Type

Wing span

Length

Height

Empty Weight

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun